16.09.2018 Views

Perakitan Komputer

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

PERAKITAN KOMPUTER<br />

bahwa keberhasilan proyek komputer generasi kelima ini akan membawa<br />

perubahan baru paradigma komputerisasi di dunia. Kita tunggu informasi<br />

mana yang lebih valid dan membuahkan hasil.<br />

c. Rangkuman.<br />

Perkembangan peradaban manusia diiringi dengan perkembangan cara<br />

penyampaian informasi yang dikenal dengan istilah teknologi informasi.<br />

Perkembangan komputer dibedakan sebelum tahun 1940 dan sesudah tahun<br />

1940. Sebelum tahun 1940, peralatan komputer atau alat hitung masih<br />

sederhana. Setelah tahun 1940, komputer sudah menggunakan tabung vacum<br />

dan transistor sebagai komponen utama yang digunakan untuk meningkatkan<br />

performa dari komputer tersebut.<br />

d. Tugas: Membuat Ringkasan Materi aneka macam komputer setelah<br />

tahun 1940.<br />

Sebelum mengerjakan tugas, buatlah kelompok terdiri atas 2-3 orang. Dalam<br />

kegiatan ini peserta didik akan membuat ringkasan materi berbagai ragam<br />

perkembangan komputer. Kemudian secara bergantian masing-masing kelompok<br />

mempresentasikan hasilnya didepan kelas.<br />

1.1. Bacalah uraian materi diatas dengan teliti dan cermat.<br />

1.2. Buatlah ringkasan materi untuk aneka jenis perkembangan komputer<br />

setelah tahun 1940 menggunakan software pengolah presentasi. Topik<br />

yang di tulis meliputi 1) nama alat , 2) fungsi alat, 3) teknologi terbaru<br />

dibandingkan dengan alat yang lain<br />

1.3. Presentasikan hasil ringkasan di depan kelas.<br />

e. Test Formatif.<br />

Dalam test ini setiap peserta didik wajib membaca dengan cermat dan teliti setiap<br />

butir soal dibawah ini. Kemudian berdasarkan uraian materi diatas tulislah<br />

jawabannya pada lembar jawaban test formatif yang telah disediakan.<br />

1. Sebutkan dan jelaskan perkembangan komputer sebelum tahun 1940.<br />

2. Sebutkan dan jelaskan perkembangan komputer sesudah tahun 1940.<br />

13

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!