13.05.2019 Views

eBook-Instalasi-Penerangan-Listrik-Semester-3-Copy

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

4) Permukaan selungkup logam<br />

Semua jenis konstruksi PANEL baik selungkup maupun struktur untuk pemasangan<br />

komponen yang terbuat dari logam harus diproteksi dengan finishing permukaan yang<br />

baik. Pada umumnya selungkup PANEL dicat dengan menggunakan “Polyester Epoxy<br />

Powder”, sehingga mempunyai sifat mekanik yang cukup baik.<br />

5) Pemasangan<br />

Sebelum menentukan jenis PANEL yang akan dipakai perlu pula dipertimbangkan cara<br />

pemasangannya. Ada beberapa cara dalam pemasangan PANEL yaitu :<br />

– Di lantai dekat dinding<br />

– Di lantai, berdiri bebas di ruangan<br />

– Menempel tetap di dinding<br />

– Digantung di langit-langit<br />

– Dipasang di rak<br />

Jenis Bagian PHB<br />

Setiap PHB dibuat satu atau beberapa bagian yang mana untuk mengakomodasi<br />

jumlah item dari peralatan. Beberapa bagian PHB itu dibuat untuk memudahkan dalam<br />

perencanaan, dan rancang bangun. Gambar dibwah ini menunjukkan contoh dari tiga<br />

macam metode pemasangan perlengkapan bagian PHB, yaitu pemasangan dengan<br />

cara tetap (fix) mudah dipindah-pindah (removable) dan sistem laci (withdrawable),<br />

yang dicontohkan oleh diagram satu garis dari unit pensuplai motor.<br />

Pada pemasangan dengan sistem tetap (fix) unit saluran keluar secara permanen<br />

dihubungkan ke rel melalui kabel atau penghantar rel. Untuk<br />

mengganti perlengkapan maka perlu diisolasi terhadap rel, kabel yang menuju ke motor<br />

79

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!