19.09.2021 Views

dc76f_18_-_Modul_Kepemimpinan_dan_Manajemen_Konflik

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Di samping itu, mata Diklat ini juga membekali peserta dengan prinsip-prinsip

dasar pengelolaan dan penyelesaian konflik secara baik termasuk usaha

pencegahan terjadinya konflik yang pasti akan ditemui oleh seorang Pejabat Inti

Satuan Kerja dalam pelaksanaan tugasnya.

Tujuan Pembelajaran

1. Hasil Belajar

Setelah mengikuti pembelajaran ini, para peserta diharapkan dapat

memahami dan mengerti konsep-konsep bagaimana mencegah dan

mengelola konflik yang terjadi pada pelaksanaan tugas, serta meningkatkan

kesadaran peserta akan peranan pemimpin untuk dapat menyelesaikan

konflik, masalah atau hambatan guna pencapaian tujuan organisasi.

2. Indikator Hasil Belajar

Setelah mengikuti mata diklat ini, peserta diharapkan dapat :

1) Menjelaskan pengertian, penyebab, objek dan dampak konflik; dan

2) Menjelaskan peranan dan kemampuan kepemimpinan yang diharapkan

dapat mengelolan dan mencegah konflik.

Materi dan Submateri Pokok

Materi Pokok dan Sub Materi Pokok Mata Diklat ini terdiri atas :

1) Pengertian, penyebab, objek dan dampak konflik

a) Pengertian Konflik

b) Definisi Konflik

c) Unsur-unsur Konflik

d) Penyebab Konflik

e) Dampak Konflik menurut tingkatan obyek konflik

2) Manajemen Konflik, Kemampuan dan Peranan Pemimpin dalam

Mengelola Konflik

a) Definisi Manajemen

b) Tujuan Manajemen Konflik

Kepemimpinan dan Manajemen Konflik 3

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!