27.05.2023 Views

Our Mess! - Issue 1

Our Mess! Facing Climate Crisis: Between Ego and Commitment How humans deal with the climate, and have an indirect impact on the life that it has and even the earth and its ecosystem. Issue No. 01 December 2022

Our Mess!

Facing Climate Crisis: Between Ego and Commitment
How humans deal with the climate, and have an indirect impact on the life that it has and even the earth and its ecosystem.

Issue No. 01
December 2022

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Hello, News from Our Earth Today!

setiap tahunnya, membuat banyak orang lebih rentan terhadap

kemiskinan. Sebagian besar pengungsi berasal dari negara-negara

yang paling rentan dan paling tidak siap beradaptasi dengan

dampak perubahan iklim.

Secara tidak langsung,

perubahan iklim meningkatkan

tingkat kemiskinan.

Saat melihat semua bukti, konsensus ilmiah yang besar

bahwa manusia adalah penyebab utama perubahan iklim. Bahkan

dalam laporan terbaru, Intergovernmental Panel on Climate

Change menyatakan dengan tegas bahwa aktivitas manusia adalah

penyebab pemanasan global. Dari semua data ilmiah yang ada

menjadikan sains terlihat sebagai skeptisisme yang terorganisir,

bagaimanapun semua hal menjadi nyata ketika manusia telah

terkena dampaknya.

Pada akhirnya, manusialah yang perlu untuk merefleksikan diri

mereka terhadap perubahan iklim, sekaligus melakukan tindakan,

dan bersama sama dalam menghadapinya.

Apakah manusia bersimbiosis dengan bumi

selama ini untuk memenuhi kebutuhannya

atau demi mengejar hasratnya saja?

Apakah sifat tamak, angkuh, dan serakah

yang selama ini menuntun manusia ke dalam

jurangnya sendiri?

Atau mungkin, manusia telah melupakan

urgensinya sebagai "makhluk sosial" untuk

saling berempati satu dengan yang lainnya

demi keuntungan individu dan tidak berpikir

panjang?

28

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!