03.06.2013 Views

Fakultas Tarbiyah dan Keguruan - UIN Suska Riau

Fakultas Tarbiyah dan Keguruan - UIN Suska Riau

Fakultas Tarbiyah dan Keguruan - UIN Suska Riau

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Kode Etik <strong>dan</strong> Tata Tertib Mahasiswa 15<br />

BAB V<br />

PEMBELAAN<br />

Pasal 23<br />

1. Mahasiswa yang diduga melanggar Kode etik ini dapat mangajukan<br />

pembelaan dengan alasan-alasan <strong>dan</strong> saksi-saksi yang meringankan atau<br />

membebaskan pelanggar dari sanksi.<br />

2. Dalam pembelaannya mahasiswa dapat meminta bantuan hukum dari<br />

pihak manapun <strong>dan</strong> atau pembelaaan dari ba<strong>dan</strong> Perwakilan Mahasiswa<br />

(Senat Mahasiswa) dari <strong>Fakultas</strong> manapun dari himpunan mahasiswa<br />

jurusan terkait.<br />

BAB VI<br />

KEBERATAN<br />

Pasal 24<br />

1. Mahasiswa yang terkena sanksi seperti yang diatur dalam pasal 5 huruf<br />

a <strong>dan</strong> b, dapat mengajukan keberatan kepada pimpinan fakultas melalui<br />

Pembantu Dekan III bi<strong>dan</strong>g Kemahasiswaan.<br />

2. Mahasiswa yang terkena sanksi seperti yang diatur dalam pasal 5 huruf<br />

c <strong>dan</strong> d, dapat mengajukan keberatan kepada Rektor melalui Pembantu<br />

rektor III bi<strong>dan</strong>g Kemahasiswaan.<br />

3. Keberatan sebagaimana yang dimaksud ayat 1 <strong>dan</strong> 2 harus di- ajukan<br />

secara tertulis oleh mahasiswa yang bersangkutan dalam jangka waktu 7<br />

(tujuh) hari kerja sejak diterimanya surat keputusan.<br />

4. Dalam jangka waktu 14 (empat belas) hari kerja sejak merima keberatan<br />

dari pihak mahasiswa yang bersangkutan sebagaimana yang dimaksud<br />

ayat 1 <strong>dan</strong> 2 di atas, Dekan terkait atau Rektor memberikan jawaban<br />

kepada mahasiswa yang bersangkutan.<br />

5. Apabila dalam jangka waktu sebagaimana yang ditentukan dalam ayat 4<br />

tidak memperoleh jawaban dari Dekan terkait atau Rektor, maka<br />

pengajuan keberatan dianggap dikabulkan.<br />

BAB VII<br />

REHABILITASI<br />

Pasal 25<br />

1. Setelah menjalani sanksi dalam jangka waktu tertentu, sesuai dengan<br />

ketentuan pasal 5 huruf a <strong>dan</strong> b, mahasiswa yang bersangkutan dapat<br />

direhabilitasi.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!