02.01.2015 Views

Pengolahan Unsur - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Pengolahan Unsur - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Pengolahan Unsur - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Mineral tembaga dipekatkan dengan pemecahan bijih menjadi partikel lebih kecil.<br />

Teknik pengapungan buih digunakan dengan menambahkan minyak cemara kedalam<br />

tangki yang penuh dengan bubuk bijih dan air. Campuran diaduk dengan<br />

melewatkan udara bertekanan. Partikel sulfida muncul kepermukaan dengan buih.<br />

Pasir,lempung dan partikel pengganggu lainnya terpisah dari dasar tangki.<br />

Selanjutnya bijih dipanaskan dibakar dengan udara yang cukup sehingga air terpisah<br />

dan oksida logam murni tertinggal. Logam oksida kemudian direduksi dengan<br />

pemanasan tetapi tanpa adanya udara.<br />

Proses diatas disebut Basemerisasi dari Cu. Logam Cu yang yang didapatkan berupa<br />

lelehan. Oksida sulpur ditiupkan melalui lelehan Cu dan lepuhan pada permukaan<br />

dan ini tersisa sebagai pengotor dalam ekstarksi logam Cu. Sehingga logam Cu perlu<br />

dimurnikan lebih lanjut dengan elektrolisis.<br />

Dalam tangki elektrolisa larutan kupri sulfat diasamkan (+H 2 SO 4 encer) membentuk<br />

larutan electrolit. Cu batangan yang tidak murni digunakan sebagai anoda dengan<br />

menghubungkan ke terminal (+) dari batere. Satu lapisan tipis logam tembaga murni<br />

ditempatkan sebagai sel katoda. Terminal (-) dihubungkan ke katoda. Arus listrik<br />

dalam jumlah rendah dialirkan melalui sel. Atom-atom Cu dari anoda memasuki<br />

elektrolit. Tembaga dari anoda berubah menjadi tembaga sulfida. Sejumlah atom Cu<br />

yang sama dari larutan terdeposit pada katoda. Hal Ini akan menjaga konsentrasi<br />

larutan elektrolit tetap. Pengotor dari batangan anoda tertinggal di larutan atau<br />

terkumpul di bawah anoda. Pengotor tidak larut dalam elektrolit dan dinamakan<br />

lumpur anoda. Tembaga murni dipisahkan dari katoda. Anoda menjadi tipis sebagai<br />

hasil proses elektrolisis.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!