10.07.2015 Views

Betterhealth Tahun IV/ Edisi 1/ Triwulan - Eka Hospital

Betterhealth Tahun IV/ Edisi 1/ Triwulan - Eka Hospital

Betterhealth Tahun IV/ Edisi 1/ Triwulan - Eka Hospital

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

EKAnewsINTEGRATED CARE WITH ONE PRICE SOLUTIONKepastian Layanan Kesehatan MenyeluruhDengan Solusi Pelayanan Satu Tarif<strong>Eka</strong> <strong>Hospital</strong> menghadirkan layanan Integrated Care with One Price Solution Layanankesehatan menyeluruh dengan solusi satu tarif, sebagai terobosan yang berorientasipada peningkatan kualitas pelayanan medis menyeluruh agar dapat memberikan hasilpenanganan medis (clinical outcome) yang lebih baik bagi setiap individu.Kepastian Layanan Menyeluruh denganSolusi Pelayanan Satu TarifSering kali seseorang datang ke rumah sakitdengan satu keluhan dan diobati hanya sesuaidengan keluhannya tersebut, sehingga hasilyang didapatkan kurang optimal, lalu keluhan kembaliberulang. Kejadian serupa terjadi karena seringkali penanganan dilakukan tanpa memperhatikangambaran kesehatan pasien secara menyeluruh.Padahal, mungkin saja terdapat gangguan lainnyayang menjadi pemicu keluhan tersebut, karena padadasarnya setiap orang memiliki kondisi kesehatanunik yang juga dipengaruhi oleh latar belakang danriwayat kesehatan keluarga.Untuk menjawab kebutuhan tersebut, <strong>Eka</strong> <strong>Hospital</strong>memperkenalkan layanan Integrated Care with OnePrice Solution. Layanan terintegrasi ini merupakanterobosan yang berorientasi pada peningkatan kualitaspelayanan medis menyeluruh agar dapat memberikanhasil penanganan medis (clinical outcome) yang lebihbaik bagi setiap individu. Didukung tim dokter purnawaktu dan fasilitas diagnosa terpadu, <strong>Eka</strong> <strong>Hospital</strong>berupaya untuk memberikan ketepatan prosedurpenanganan penyakit dan kepastian layanan yanglebih baik dan harga yang lebih terjangkau, denganbeberapa manfaat sebagai berikut:rekam medis elektronik yang terintegrasi, sehinggadapat memberikan rekomendasi pencegahan diniterhadap risiko penyakit dengan lebih tepat.2. Early Detection:Deteksi dini yang lengkap dan terarah• Kolaborasi tim dokter dalam menegakkan diagnosadidukung dengan deteksi dini yang lengkap danterarah, dapat memberikan manfaat bagi pasienuntuk mengetahui lebih awal adanya penyakit,sehingga menurunkan risiko dan komplikasi lebihlanjut yang mungkin terjadi.• Pasien juga mendapatkan manfaat efisiensi waktudan biaya pengobatan yang mungkin akan lebihbesar jika penyakit terlambat diketahui.3. Accurate Treatment:Terapi dan akurasi tindakan yang lebih baik• Dengan menjalani setiap tahapan pemeriksaankesehatan terintegrasi, terapi dan tindakan yangdilakukan oleh tim dokter akan disesuaikan dengankondisi pasien.• Ketepatan perawatan dan hasil pengobatan yanglebih optimal.1. Early Prevention:Mencegah lebih baik daripada mengobati• Kenyamanan dan keleluasaan waktu pada saatberkonsultasi dengan dokter memungkinkandilakukannya diagnosis menyeluruh, bukan hanyaberdasarkan keluhan, namun juga mengacu padariwayat kesehatan keluarga.• Kolaborasi tim dokter memungkinkan diagnosa danpenanganan yang lebih tepat bagi pasien.• Hasil pemeriksaan kesehatan akan didata dalamInformasi & Pertanyaan: Customer Care (021) 256-555-55 ext. 11000EKA HOSPITAL BSD City Central Business District Lot IX, BSD City, Tangerang 15321www.ekahospital.com| Februari - April 2012 | 6<strong>Betterhealth</strong> 9.indd 61/31/12 4:04 PM

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!