11.07.2015 Views

Mendukung Efisiensi Pasar Modal - KSEI

Mendukung Efisiensi Pasar Modal - KSEI

Mendukung Efisiensi Pasar Modal - KSEI

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

peran <strong>KSEI</strong> dalam ikut menunjang edukasipasar modal sebagai perusahaan nirlaba.Apa yang didapatkan <strong>KSEI</strong>, terbuktidisalurkan kembali dengan baik untukkepentingan industri pasar modal.Dalam catatan saya, ada sejumlah kegiatansosialisasi dan edukasi yang telahdibuat <strong>KSEI</strong>, seperti: mensponsori berbagaikegiatan edukasi buat para pelakubaik investor ritel, maupun pemodal institusi.Ada pula kegiatan seminar, pameran,dan studi banding ke berbagai negara,baik untuk para partisipan <strong>KSEI</strong>, AnggotaBursa dan Bank Kustodian, juga menyertakanManajer Investasi.Artinya, selain menjalankan fungsiutamanya dengan baik, <strong>KSEI</strong> juga memainkanperan di luar industri yangberhubungan langsung, seperti industriReksa Dana. Mereka juga bekerjasamadengan Bank Indonesia untuk penyelesaiantransaksi surat utang. Itu sangat penting,karena total aset pasar modal sudahmelebihi dana pihak ketiga di perbankan.Pendapat saya, khusus mengenai rencana<strong>KSEI</strong> dalam memfasilitasi sistem penyelesaiantransaksi Reksa Dana dengandukungan sistem C-TRUST, untuk ManajerInvestasi merupakan suatu terobosan,dan kami sangat menyambut baik bilamendapatkan fasilitas yang dijanjikan.Melalui C-TRUST, statistik pemegang unitReksa Dana akan terlihat lebih riil. Bapepam-LKpun akan lebih mudah memantauperkembangan pemodal Reksa Dana.Namun, saya kira ada baiknya <strong>KSEI</strong>membicarakan kembali mengenai rencanaimplementasi sistem ini dengan BankKustodian. Hal ini untuk mengantisipasiagar jangan sampai keberadaan fasilitastersebut menjadi beban tambahan bagipelaku di industri Reksa Dana. Terutama,jangan sampai fasilitas ini membebankanbiaya tambahan kepada investor ReksaDana.Soal layanan jasa corporate actionyang difasilitasi <strong>KSEI</strong>, untuk transaksi saham,yang saya rasakan maupun yangdidengar dari pelaku lainnya, sudah berjalandengan optimal. Hanya untuk beberapacorporate action menyangkut obligasi,masih harus ditingkatkan kecepatannya.Bagi manajemen <strong>KSEI</strong>, meskipundalam perjalanan sepuluh tahun telahbeberapa kali mengalami pergantiandireksi, namun tetap terdapat kesinambungandalam pengelolaan perusahaandan pengambilan kebijakan. Hal inimenunjukkan sistem manajemen telahtertata dengan baik, dan adanya platformyang sudah jelas. Sehingga siapapunyang menjadi nakhoda, apa yang digariskan<strong>KSEI</strong> melalui misi, visi dan nilai perusahaanberjalan searah.Rencana <strong>KSEI</strong> memperbaharui misi,visi dan nilai inti serta logo perusahaanuntuk menyesuaikan dengan perkembanganindustri, patut diberi dukungan.Diharapkan, apa yang menjadi acuanpengembangan <strong>KSEI</strong> ke depan, akan terusdijalankan oleh direksi-direksi berikutnya.Satu lagi pesan saya, <strong>KSEI</strong> perlumengembangkan semacam customerservice center, tak cuma sebagai saranainformasi buat para partisipan, tetapijuga masyarakat umum, terutama investorpasar modal. Siapapun diharapkanbisa datang ke pusat informasi ini, untukmendapatkan berbagai informasi. Sebagaiback office, <strong>KSEI</strong> memang tidak harusselalu tampil. Tetapi dalam kapasitasmembantu mengembangkan industripasar modal, tidak ada salahnya munculdi ruang publik.Untuk <strong>KSEI</strong> ke depan, diharapkan terusmemainkan peranan terbaiknya dalampengembangan industri pasar modal,bukan hanya pengembangan investortetapi juga pengembangan produk pasarmodal. Karena pengembangan investortanpa pengembangan produk akan percumasaja. Pengembangan produk haruslebih terstruktur. Diharapkan <strong>KSEI</strong> dapatbisa memfasilitasi para pelaku pasar danotoritas untuk mencarikan solusi sehinggaberbagai produk dapat tumbuh suburdi pasar modal Indonesia. lFokuss Edisi Khusus 10 th <strong>KSEI</strong>23

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!