12.07.2015 Views

Lihat Isi - Badan Pusat Statistik

Lihat Isi - Badan Pusat Statistik

Lihat Isi - Badan Pusat Statistik

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

K E T E N A G A K E R J A A N A G U S T US 2 0 1 1 55Sedangkan sektor-sektor yang mengalami penurunan adalah Sektor Pertaniansebesar 3,1 juta orang (7,42 persen) dan Sektor Transportasi, Pergudangan danKomunikasi sekitar 500 ribu orang (8,96 persen), dan Sektor Jasa Kemasyarakatansebesar 370 ribu orang (2,17 persen).5. Berdasarkan jumlah jam kerja pada Agustus 2011, sebesar 75,1 juta orang (68,46persen) bekerja di atas 35 jam perminggu, sedangkan pekerja dengan jumlah jamkerja kurang dari 8 jam hanya sekitar 1,4 juta orang (1,31 persen).6. Pada Agustus 2011, pekerja pada jenjang pendidikan SD ke bawah masih tetapmendominasi yaitu sekitar 54,2 juta orang (49,40 persen), sedangkan pekerjadengan pendidikan Diploma sekitar 3,2 juta orang (2,89 persen) dan pekerjadengan pendidikan Sarjana hanya sebesar 5,6 juta orang (5,15 persen).B. Angkatan Kerja, Penduduk yang Bekerja, dan Pengangguran1. Keadaan ketenagakerjaan di Indonesia pada Agustus 2011 menunjukkan adanyasedikit perbaikan yang digambarkan dengan adanya penurunan tingkatpengangguran. Jumlah angkatan kerja mencapai 117,4 juta orang turun sekitar2,0 juta orang dibanding keadaan Februari 2011. Penduduk yang bekerja padaAgustus 2011 berkurang sebesar 1,6 juta orang dibanding keadaan Februari 2011,terutama disebabkan penurunan Sektor Pertanian.Tabel 6.1Penduduk Menurut Jenis Kegiatan, 2010–2011(juta orang)2010 2011 *)Jenis kegiatanFebruari Agustus Februari Agustus(1) (2) (3) (4) (5)1. Angkatan Kerja 116,00 116,53 119,40 117,37Bekerja 107,41 108,21 111,28 109,67Penganggur 8,59 8,32 8,12 7,702. Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (%) 67,83 67,72 69,96 68,343. Tingkat Pengangguran Terbuka (%) 7,41 7,14 6,80 6,564. Pekerja tidak penuh 32,80 33,27 34,19 34,59Setengah penganggur 15,27 15,26 15,73 13,52Paruh waktu 17,53 18,01 18,46 21,06*) Sejak tahun 2011 menggunakan penimbang penduduk berdasarkan hasil SP2010 (final)2. Jumlah penganggur pada Agustus 2011 mengalami penurunan sekitar 420 ribuorang jika dibanding keadaan Februari 2011. Selama periode satu tahun terakhirterjadi kenaikan Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) sebesar 0,62 persen.FEBRUARI 2012 D A T A S O S I A L E K O N O M I EDISI 21

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!