12.07.2015 Views

Profil Kesehatan 2007 Kabupaten Kutai Kartanegara - Departemen ...

Profil Kesehatan 2007 Kabupaten Kutai Kartanegara - Departemen ...

Profil Kesehatan 2007 Kabupaten Kutai Kartanegara - Departemen ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Bab VKinerja Pembangunan <strong>Kesehatan</strong>A. Pelayanan <strong>Kesehatan</strong>1. Pelayanan AntenatalCakupan pelayanan antenatal dapat dipantau melalui pelayanan kunjunganbaru ibu hamil (K1) dan untuk melihat akses dan pelayanan kesehatan ibu hamilsesuai standar paling sedikit empat kali (K4) dengan distribusi sekali padatriwulan pertama, sekali pada triwulan kedua dan dua kali pada triwulan ketigauntuk melihat kualitas. Hasil cakupan pelayanan antenatal kabupaten <strong>Kutai</strong><strong>Kartanegara</strong> dapat dilihat pada tabel dibawah iniGambar 3. Cakupan Pelayanan Antenatal<strong>Kabupaten</strong> <strong>Kutai</strong> <strong>Kartanegara</strong> tahun 2003 - 200612010080604020103.284.2 80.387 90.674.3 6978.920032004200520060K1K4Terlihat bahwa cakupan K4 dalam dua tahun terahir masih rendahdibandingkan dengan target yang ingin dicapai pada tahun 2008 ( 80% ) dan tahun2010 (95%). Untuk puskesmas yang masih rendah cakupan K4 nya adalahpuskesmas Muara Kaman (46.15%) dan cakupan tertinggi adalah Puskesmas LoaDuri (116,13%).2. Pertolongan PersalinanCakupan persalinan oleh tenaga kesehatan di <strong>Kabupaten</strong> <strong>Kutai</strong> <strong>Kartanegara</strong>tahun 2002 adalah 83% , tahun 2003 adalah 69,2% , tahun 2004 adalah 79.1% ,dan tahun 2005 persalinan oleh tenaga kesehatan adalah 57, 2% . Tahun 2006cakupan persalinan oleh tenaga kesehatan 66.2% . Hal ini menegaskan bahwa25

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!