12.07.2015 Views

teknik konstruksi bangunan gedung jilid 1 smk

teknik konstruksi bangunan gedung jilid 1 smk

teknik konstruksi bangunan gedung jilid 1 smk

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

BAB IIMENYUSUN RAB DAB RKSA. PendahuluanMembangun rumah, baik rumah sederhana, rumah sedang,maupun rumah mewah, rumah untuk dihuni sendiri atau sebagai investasidi masa depan maupun properti konsumsi publik membutuhkan biayayang tidak sedikit. Untuk itu, diperlukan perhitungan-perhitungan yangteliti, baik jumlah biaya pembuatannya, volume pekerjaan, dan jenispekerjaan, harga bahan, upah pekerja, dan rencana serta syarat-syaratkerja. Hal tersebut bertujuan agar biaya pembuatan rumah efisien danterukur sesuai dengan gambar rencana. Dalam <strong>konstruksi</strong> <strong>bangunan</strong><strong>gedung</strong>, hal tersebut dinamakan Rencana Anggaran Biaya (RAB) yangbiasanya disetalikan dengan Rencana Kerja dan Syarat-syarat Teknis(RKS).Beberapa keuntungan apabila terlebih dahulu kitamenghitung biaya pembuatan rumah adalah sebagai berikut;1. Jenis pekerjaan apa saja yang akan digunakan untukdiadakan/dibeli.2. Volume macam-macam bahan yang akan dibutuhkan dalammembuat rumah dapat diketahui.3. Jumlah biaya yang diperlukan untuk pembuatan rumah tersebutdapat diperkirakan sehingga perputaran keuangan dapat diatur.4. Pemilik dapat terbantu dalam bernegosiasi tentang harga penawarankontraktor atau pihak kedua (apabila pekerjaan pembuatan rumahtersebut akan dikerjakan orang lain) sehingga tidak akan merugikanpemilik sebagai pihak pertama.5. Pekerjaan-pekerjaan apa saja yang sudah ataupun yang belum selesaidikerjakan (apabila dikerjakan pihak kedua/orang lain) dapat dikontrol.Pengetahuan terhadap RAB dan RKS dalam pekerjaanpembuatan <strong>bangunan</strong> <strong>gedung</strong>/rumah tinggal akan sangatmenguntungkan, karena akan memudahkan memahami berbagai halyang berhubungan dengan pem<strong>bangunan</strong>, antara lain memahamiperalatan yang akan digunakan dalam membangun, bahan <strong>bangunan</strong>,kebutuhan bahan, kebutuhan tenaga, waktu pengerjaan (pelaksanaan).Adanya pemahaman tersebut akan berdamapak pada pengetahuanmengenai kebutuhan dana, kebutuhan bahan, pengendalian, danpenggunaannya di dalam setiap tahapan pekerjaan.Teknik Konstruksi Bangunan Gedung Sederhana-II11

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!