08.12.2012 Views

Selamat Hari Natal dan Tahun Baru 2012 Body - PT Sysmex ...

Selamat Hari Natal dan Tahun Baru 2012 Body - PT Sysmex ...

Selamat Hari Natal dan Tahun Baru 2012 Body - PT Sysmex ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

pleura, CSF, <strong>dan</strong> cairan pada dialisis peritoneal (CAPD).<br />

Teknologi untuk analisis WBC cairan tubuh adalah teknik<br />

flowsitometer dengan laser semikonduktor se<strong>dan</strong>gkan<br />

untuk RBC menggunakan teknik hydrodynamic focusing.<br />

Banyak studi telah dilakukan dalam menganalisis cairan<br />

tubuh, di antaranya adalah studi yang dilakukan di<br />

Belanda. Studi tersebut membandingkan antara analisis<br />

cairan tubuh secara manual dengan otomatik<br />

menggunakan XE-5000. Hasil yang diperoleh adalah<br />

hasil korelasi yang baik antara manual <strong>dan</strong> otomatik baik<br />

pada parameter WBC maupun RBC. Hanya pada<br />

penghitungan PMN terdapat bias pada kadar yang<br />

rendah, karena pada kadar yang rendah terjadi<br />

kesulitan pemeriksaan manual pada sel yang telah<br />

mengalami sentrifugasi. 1 Korelasi yang baik juga<br />

ditemukan pada penelitian di Perancis yang<br />

membandingkan antara manual <strong>dan</strong> otomatik, namun<br />

untuk analisis cairan dengan kecurigaan keganasan<br />

darah, disarankan konfirmasi secara manual untuk<br />

memastikan sel lekemik abnormal. 4<br />

Referensi:<br />

1. de Jonge, R. Evaluation of the New <strong>Body</strong> Fluid Mode on<br />

the Recently Introduced <strong>Sysmex</strong> XE-5000 to Count<br />

Leukocytes and Erythrocytes in Cerebrospinal Fluid and<br />

Serous Fluids. Clin Chem Lab Med. 2010; 48(5):665-75.<br />

2. Distribution of <strong>Body</strong> Fluids. (Online PDF). Department of<br />

Molecular Physics, University of Vermont: Burlington.<br />

3. Häusler, R. 2006. Automated measurement of body<br />

fluids on systems of the XE-2100 and XT-class<br />

instruments. (Online PDF). <strong>Sysmex</strong> Europe /<br />

Deutschland GMBH - Lab Information.<br />

4. Paris, A dkk. Performance Ealuation of the <strong>Body</strong> Fluid<br />

Mode on the platform <strong>Sysmex</strong> XE-5000 series<br />

automated hematology analyzer. Int. Jnl. Lab. Hem.<br />

2010; 32:539 - 547.<br />

5. Nesbitt, I. Fluid Balance and Parenteral Nutrition.<br />

(Online PDF). Surgical Talk 2nd Edition. Imperial<br />

College Press.<br />

The Implications of IPF in Clinical<br />

Diagnostic<br />

Di masa lalu, baku emas<br />

hitung trombosit dilakukan<br />

dengan teknik<br />

flowsitometri dengan<br />

menggunakan monoklonal<br />

antibodi spesifik terhadap<br />

petanda permukaan<br />

trombosit. Namun dengan<br />

perkembangan jaman,<br />

teknik ini juga<br />

dikembangkan dalam menghitung trombosit imatur<br />

dengan cara mewarnai asam nukleat pada trombosit<br />

menggunakan suatu zat warna fluoresensi kemudian<br />

ditentukan karakteristik trombosit tersebut melalui<br />

teknik flowsitometri. Teknik pewarnaan ini menyajikan<br />

informasi tentang trombosit dengan intensitas<br />

fluoresensi yang tinggi dibandingkan trombosit matang<br />

sehingga kelompok trombosit dengan intensitas<br />

pewarnaan fluoresensi tinggi ini dinamakan sebagai<br />

trombosit imatur. Namun hingga kini belum ada rujukan<br />

standar tentang prosedur penentuan trombosit imatur. 5<br />

Trombosit imatur merupakan trombosit tidak matang<br />

yang dihasilkan dari proses fragmentasi sitoplasma<br />

megakariosit yang kemudian bersirkulasi selama 1<br />

sampai 2 hari sebelum menjadi trombosit matang <strong>dan</strong><br />

masih memiliki sisa-sisa RNA. Oleh karena itu dinamakan<br />

juga sebagai reticulated platelet karena sisa-sisa RNA<br />

trombosit yang diwarnai itu membentuk jejaring<br />

(reticulum) yang terdeposit pada trombosit. 5 Reticulated<br />

platelet pertama kali dijelaskan oleh Ingram <strong>dan</strong><br />

Coopersmith pada tahun 1969 di British Journal of<br />

Haematology. 6<br />

Teknik menentukan fraksi trombosit imatur dapat<br />

dilakukan menggunakan alat hematologi analiser<br />

<strong>Sysmex</strong> XE series dengan a<strong>dan</strong>ya perangkat piranti<br />

lunak IPF Master. Fraksi trombosit imatur ini dapat<br />

ditampilkan <strong>dan</strong> dihitung pada bagian Ret Channel dari<br />

instrumen tersebut. Hasil pelaporan IPF dapat<br />

ditampilkan dalam bentuk prosentase trombosit imatur<br />

terhadap total hitung trombosit. Kini, perhitungan IPF<br />

intensitas fluoresensi tinggi (High IPF) masih dalam<br />

penelitian. 5<br />

Rentang nilai rujukan IPF pada alat XE-2100 telah<br />

ditentukan yaitu melalui penelitian 50 orang dewasa<br />

sehat di Inggris (UK) dengan rentang berkisar 1,1-<br />

http://ptsysmexindonesia.cmail3.com/t/ViewEmail/r/7F1DACDDF2DE933E/7FAA4ECCF704D0DDFE6194DE962A274B Page 2 / 3

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!