03.10.2016 Views

Let’s Play • 1

lets-play-edisi-oktober-2016

lets-play-edisi-oktober-2016

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

kuat dalam hal memori dan kemampuan<br />

analisisnya, sedangkan saya adalah orang<br />

yang memiliki kemauan yang kuat dan<br />

sangat gigih. Kalau saya menginginkan<br />

sesuatu, saya akan memikirkan banyak<br />

cara untuk melakukan dan mendapatkan<br />

hal tersebut, dan tidak akan menyerah.<br />

LOUISA<br />

TREASURI<br />

Aspek apa yang ingin kalian capai<br />

dalam pertandingan ini?<br />

Louisa dan Treasuri: Saya<br />

sangat menginginkan traveling,<br />

backpacking, dan melakukan berbagai<br />

tantangan! Kami juga sangat berharap<br />

dapat bertemu dengan Allan Wu di<br />

perhentian terakhir dan ia mengatakan<br />

“Treasuri dan Louisa, kalian adalah<br />

tim pertama yang berhasil sampai di<br />

perhentian terakhir pada pertandingan<br />

ini!” Selama ini kami berpergian karena<br />

seringkali bekerja di luar kota atau negeri<br />

selama beberapa hari. Ini seperti mimpi<br />

yang menjadi kenyataan! Traveling dan<br />

backpacking ke seluruh dunia.<br />

Selamat kalian telah terpilih menjadi<br />

kontestan The Amazing Race Asia<br />

Musim Ke-5 dari seribu orang di seluruh<br />

Asia yang telah mendaftar! Apa yang<br />

menginspirasi kalian untuk mengikuti<br />

audisi The Amazing Race Asia?<br />

Louisa dan Treasuri: Terima kasih! Pertamatama,<br />

kami tidak pernah menyangka<br />

akan terpilih untuk mewakili Indonesia.<br />

Kami membuat video di saat-saat terakhir<br />

menjelang penutupan pendaftaran<br />

dengan nyaris tanpa editing. Untungnya,<br />

para produser melihat kepribadian kami<br />

sebagai sosok yang “menarik”.<br />

Enam tahun yang lalu, saat periode<br />

pendaftaran The Amazing Race Asia<br />

musim ke 4, Louisa memberikan ide<br />

agar kami mendaftar The Amazing Race<br />

Asia karena menurut Louisa akan sangat<br />

menyenangkan apabila kami berdua<br />

bisa melakukannya bersama. Louisa<br />

sudah mencetak kertasnya dan meminta<br />

Treasuri untuk mengisinya. Namun Trez<br />

adalah pengacara yang sangat sibuk,<br />

dan saat itu Louisa memulai karirnya<br />

For internal distribution only<br />

sebagai pembawa berita. Jadi pada saat<br />

itu bukanlah waktu yang tepat, dan<br />

tidak memungkinkan bagi kami untuk<br />

meninggalkan pekerjaan selama sebulan.<br />

Kali ini, suami Louisa menyakinkan kami<br />

untuk bergabung, ia mengatakan bisa<br />

melihat kami bertanding di The Amazing<br />

Race Asia! Maka demi persahabatan, kami<br />

memutuskan untuk mendaftar dan kami<br />

berhasil terpilih!<br />

Apakah boleh diceritakan kepada kita<br />

bagaimana hubungan kalian berdua<br />

dan kenapa kalian berpikiran bahwa<br />

kalian merupakan tim yang hebat di<br />

The Amazing Race Asia Musim Ke-5?<br />

Louisa dan Treasuri: Kami memiliki<br />

kepribadian yang sangat berbeda. Saya<br />

melihat diri saya sebagai orang yang<br />

memiliki kepribadian Pink, saya suka untuk<br />

menjadi baik dan sosok yang lembut. Trez<br />

di sisi lain adalah orang berkepribadian<br />

Merah, ia adalah sosok pemikir, tegas,<br />

berani, dan sangat pintar. Kami memiliki<br />

kekuatan yang berbeda yang membuat<br />

kami menjadi tim yang unik. Trez sangat<br />

Menurut kalian, bagian mana yang<br />

paling menantang dalam pertandingan<br />

ini?<br />

Louisa dan Treasuri: Kami khawatir akan<br />

bertengkar satu sama lain hanya karena<br />

kami tidak selalu memiliki persepsi<br />

yang sama terhadap sesuatu. Terutama<br />

dengan banyaknya tekanan pada saat<br />

pertandingan, tujuan kami adalah hanya<br />

untuk menjaga persahabatan kami. Kami<br />

sudah berteman selama 17 tahun, dan<br />

kami berniat untuk menjaga hubungan<br />

ini dalam waktu yang lama. Jika ada<br />

pertengkaran, kami tahu bahwa hal<br />

tersebut karena kami sangat mengenal<br />

satu sama lain, kami hanya harus belajar<br />

untuk memaafkan satu sama lain dengan<br />

cepat dan lebih saling memahami.<br />

Apakah kalian memiliki strategi<br />

khusus agar terus tetap menjadi yang<br />

terdepan?<br />

Louisa dan Treasuri: Strategi kami<br />

sederhana yaitu kami ingin fokus pada<br />

diri kami sendiri selama pertandingan.<br />

Kami selalu berusaha untuk berpikir dan<br />

mengingatkan diri kami bahwa seolaholah<br />

kami merupakan tim terakhir,<br />

sehingga kami selalu bersemangat,<br />

dan harus melakukan setiap tantangan<br />

dengan cepat dan tanggap, serta tidak<br />

mau melakukan kesalahan. Kami selalu<br />

fokus pada diri kami dan tidak mau<br />

membandingkan pencapaian yang kami<br />

lakukan dengan tim lain karena kami<br />

percaya hal tersebut dapat mempengaruhi<br />

kami. Kami percaya pada karma yang baik,<br />

sehingga tidak akan bermain licik pada<br />

tim lain.<br />

<strong>Let’s</strong> <strong>Play</strong> <strong>•</strong> 9

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!