30.04.2021 Views

EMAGZ EDISI V

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Strategi

Peningkatan

PERINGKAT

AKREDITASI

Tahukah kalian? Akreditasi merupakan kewajiban bagi perguruan tinggi guna

memberikan jaminan kepada masyarakat mengenai pendidikan tinggi yang dilakukan

sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan mutu perguruan tinggi.

Untuk meningkatkan penilaian kelayakan perguruan tinggi melalui akreditasi, Pusat

Pengembangan SDM Perhubungan Darat melaksanakan kegiatan pembinaan akreditasi pada

perguruan tinggi di lingkungan Pusat Pengembangan SDM Perhubungan Darat yang diawali

dengan kegiatan “Konsinyering Strategi Peningkatan Peringkat Akreditasi” pada tanggal 3–4

Februari 2021 melalui ruang virtual (aplikasi zoom meeting).

Melalui kegiatan ini diharapkan perguruan tinggi dapat memahami kebijakan terkait

akreditasi baik akreditasi program studi (IAPS 4.0) maupun akreditasi perguruan tinggi

(IAPT 3.0), serta memahami konsep penyusunan dokumen/pengisian instrumen akreditasi.

Sehingga besar harapan kami pada tahun ini semua perguruan tinggi di lingkungan

Pusat Pengembangan SDM Perhubungan Darat dapat memperoleh akreditasi perguruan

tinggi sebagai upaya memberikan jaminan bahwa perguruan tinggi di lingkungan Pusat

Pengembangan SDM Perhubungan Darat telah memenuhi standar mutu yang ditetapkan

oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi.

24 | FORMAT . EDISI V JAN - MAR 2021

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!