02.07.2013 Views

kriya keramik smk jilid 1

kriya keramik smk jilid 1

kriya keramik smk jilid 1

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

dipelajari ini merupakan gambar proyeksi orthogonal yang merupakan<br />

gambar proyeksi yang sering digunakan dalam pembuatan gambar kerja.<br />

Fungsi proyeksi adalah:<br />

• Untuk mendapatkan ukuran garis yang sebenarnya<br />

• Untuk membuat bentuk yang sebenarnya<br />

• Untuk membuat gambar kerja<br />

Secara umum dalam gambar proyeksi diperlukan tiga arah pandangan:<br />

• Tampak atas<br />

• Tampak depan<br />

• Tampak sampinh kanan/kiri<br />

Proyeksi Ortogonal<br />

Metode gambar teknik yang paling mudah dan komunikatif untuk<br />

menggambar masing-masing bagian dalam desain suatu produk adalah<br />

menggambar berbagai sisi suatu objek dengan menarik garis lurus pada<br />

setiap bidang. Proses penggambaran objek secara dua dimensi disebut<br />

proyeksi orthografi/orthogonal. Dalam ilmu geometri, gambar orthogonal<br />

menggunakan dua bidang proyeksi, yaitu bidang vertikal dan horisontal.<br />

Proyeksi orthogonal sering disebut sebagai gambar proyeksi saja atau<br />

gambar tampak. Jika sebuah benda digambarkan dengan cara proyeksi<br />

orthogonal akan menghasilkan sebuah bidang saja yang tampak pada<br />

bidang. Teori gambar proyeksi secara garis besar terbagi atas dua<br />

kelompok, yaitu:<br />

a. Proyeksi Eropa<br />

Proyeksi cara ini beranggapan bahwa obyek atau benda yang akan<br />

digambar atau diproyeksikan seolah-olah berada dalam suatu kubus.<br />

Setiap pandangan menunjukkan benda yang terlihat pada bidang proyeksi<br />

dengan melihat sisi benda yang terdekat dengan pengamat.<br />

Urutan proyeksi Eropa: pengamat, obyek, dan bidang proyeksi (garis<br />

proyeksi ditarik menjauhi pengamat)<br />

Mata<br />

A<br />

A1<br />

V<br />

Gambar 2.1. Urutan proyeksi Eropa<br />

: pengamat<br />

: obyek<br />

: proyeksi obyek A<br />

: bidang proyeksi<br />

44 Kriya Keramik

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!