02.07.2013 Views

tata kecantikan kulit smk

tata kecantikan kulit smk

tata kecantikan kulit smk

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

116<br />

mudah didapat. Kelemahan penggunaan sabun sebagai kosmetik<br />

pembersih adalah diantaranya sabun yang mengandung alkalisasi,<br />

sehingga dapat menyebabkan iritasi dan alergi pada <strong>kulit</strong>, dapat<br />

pula menyebabkan pembengkakan keratin <strong>kulit</strong> dan menyebabkan<br />

pengurangan minyak (degreasing) berlebihan hingga <strong>kulit</strong> akan<br />

menjadi kering.<br />

Beberapa produk sabun diupayakan dibuat dengan efek<br />

samping seminimal mungkin, oleh sebab itu dipergunakan bahanbahan<br />

alami sebagaimana dijelaskan pada bahasan sebelumnya<br />

(lihat bahasan tentang Biokosmetika).<br />

Berikut beberapa contoh sabun wajah yang menerapkan<br />

konsep Biokosmetika :<br />

C<br />

B D<br />

A E<br />

B D<br />

Gambar 4.1<br />

Aneka Jenis Sabun Biokosmetika<br />

Keterangan :<br />

A : Sabun Sari Plasenta Sapi D : Sabun Plasenta<br />

B : Sabun Sari Pepaya E : Sabun Ginseng<br />

C : Sabun Bunga Kenanga<br />

c. Kosmetik Pembersih Kulit Berbahan Dasar Minyak<br />

Kosmetik pembersih yang berbahan dasar minyak mempunyai<br />

keuntungan sebagai berikut :<br />

1) Lebih efektif dalam membersihkan kotoran yang larut dalam<br />

minyak dan tidak larut dalam air, seperti make-up<br />

2) Resiko <strong>kulit</strong> menjadi kering dan pecah-pecah dapat dikurangi<br />

3) Kandungan minyak dalam kosmetik pembersih lebih besar<br />

affinitasnya sehingga daya pembersihnya lebih besar.<br />

C<br />

A E

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!