02.07.2013 Views

teknik bodi otomotif jilid 3 smk

teknik bodi otomotif jilid 3 smk

teknik bodi otomotif jilid 3 smk

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Kelistrikan Bodi Kendaraan<br />

Pemeriksaan temperature gauge sangat mudah, yaitu dengan cara<br />

melepas sambungan wiring terminal dari gauge unit, lalu hubungkan<br />

dengan massa (-) menggunakan resistor sekitar 25, apabila jarum<br />

menunjuk pada 120 C, maka gauge masih baik, dan sebaliknya. Jangan<br />

menghubungkan wiring terminal langsung dengan massa, gunakan<br />

resistor 25. Pemeriksaan temperatur gauge unit dengan mengukur<br />

tahanan gauge unit pada air panas 80 C maka tahanannya sekitar 75.<br />

Saat kembali melakukan pemasangan, gauge unit dengan<br />

menggunakan kunci yang sesuai serta pemasangan kabel massa harus<br />

kuat.<br />

16.14. Sistem Air Conditioner (A/C)<br />

Ketika berkendara di dalam kendaraan, kondisi lingkungan<br />

didalam kendaraan sangat mempengaruhi kenyamanan kerja pengemudi<br />

dan penumpang. Salah satunya adalah panas, sehingga diperlukan<br />

fasilitas pengaturan udara yaitu air conditioner (AC). Kondisi tropis seperti<br />

di Indonesia memungkinkan AC bertujuan mendinginkan ruangan dari<br />

pada memanaskan ruangan (khusus daerah Eropa).<br />

a. Secara garis besar, proses pendinginan dilakukan dengan cara:<br />

b. Kompresor melepaskan refrigerant yang bertemperatur dan<br />

bertekanan tinggi.<br />

c. Refrigerant di condenser dicairkan kembali.<br />

d. Setelah itu refrigerant masuk di receiver/dryer untuk disaring dan<br />

dialirkan ke evaporator melalui expansion valve.<br />

e. Expansion valve merubah cairan refrigerant menjadi campuran dan<br />

cairan yang bertemperatur dan bertekanan rendah.<br />

Komponen-komponen yang ada pada sistem AC adalah:<br />

a. Kompresor yang berfungsi untuk menaikkan tekanan refrigerant.<br />

Kompresor ini memilii berbagai jenis, yaitu tipe crank, swash plate,<br />

dan vane.<br />

b. Magnetic clutch, berfungsi untuk menghubungkan atau memutus<br />

hubungan kompresor dengan mesin.<br />

c. Condenser, berfungsi untuk mendinginkan dan menyerap panas dari<br />

gas refrigerant yang ditekan kompresor dan berubah menjadi cairan.<br />

d. Receiver (dryer) berfungsi menampung sementara refrigerant,<br />

kemudian menyuplai ke sistem pendinginan sesuai dengan beban<br />

pendinginan.<br />

e. Evaporator dan blower berfungsi untuk menyerap udara panas melalui<br />

sirip-sirip dan mendinginkan udara.<br />

439

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!