02.07.2013 Views

Evaluasi Akhir - Bursa Open Source

Evaluasi Akhir - Bursa Open Source

Evaluasi Akhir - Bursa Open Source

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

– Pencantuman jumlah lampiran hendaknya tidak dirangkap antara yang<br />

menggunakan huruf dengan yang menggunakan angka, pilih salah satu<br />

saja.<br />

– Jika tidak ada sesuatu yang dilampirkan, sebaiknya tidak dicantumkan<br />

lampiran pada surat itu.<br />

– Pada akhir baris tidak digunakan tanda titik.<br />

Contoh penulisan yang benar:<br />

Lampiran : tiga helai<br />

Lampiran : satu berkas<br />

Lampiran : dua lembar<br />

Lampiran : sepuluh lembar<br />

e. Hal Surat<br />

Hal surat berarti soal atau perkara yang dibicarakan surat. Cara penulisannya:<br />

– Harus ditulis dengan singkat, jelas, dan menarik;<br />

– Berwujud kata atau frasa, bukan kalimat;<br />

– Huruf pertama pada setiap katanya harus ditulis dalam huruf kapital.<br />

Contoh penulisan hal yang benar:<br />

Hal : Jadwal Ujian Matematika<br />

Hal : Undangan Rapat Panitia<br />

f. Alamat Surat<br />

– Alamat pada sampul surat terdiri atas:<br />

• kata Kepada Yth;<br />

• nama jabatan;<br />

• unit kerja; dan<br />

• alat lengkap.<br />

– Di depan nama jabatan atau gelar pada sampul surat dan/atau surat tidak<br />

dicantumkan kata penyapa seperti Bapak, Ibu, Saudara/atau Saudari.<br />

Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam penulisan alamat luar adalah:<br />

(1) Kelompok kata yang terhormat disingkat menjadi Yth.<br />

(2) Huruf awal pada singkatan Yth. ditulis dengan huruf kapital<br />

(3) Penulisan alamat didahului kata Kepada<br />

(4) Sapaan ibu, bapak, tuan, saudara, dan sejenisnya dapat digunakan apabila<br />

surat tersebut ditujukan kepada nama perseorangan. Huruf awal kata sapaan<br />

itu harus menggunakan huruf kapital.<br />

(5) Gelar akademik dan kepangkatan dicantumkan<br />

(6) Pencantuman gelar akademik/kepangkatan dan kata sapaan, kedua-duanya<br />

berfungsi sebagai penghormatan. Oleh karena itu, dalam pencantumannya<br />

hendaklah dipilih salah satu.<br />

(7) Pemenggalan alamat surat pada setiap barisnya hendaknya didasarkan pada<br />

hubungan frasa<br />

(8) <strong>Akhir</strong> alamat surat tidak menggunakan tanda titik.<br />

Bab 2 Kemasyarakatan<br />

27

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!