02.07.2013 Views

teknik pembentukan pelat jilid 2 smk

teknik pembentukan pelat jilid 2 smk

teknik pembentukan pelat jilid 2 smk

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

6.4.7. Membersihkan kikir<br />

Gambar 6.26. Mengikir radius luar<br />

351<br />

Pada saat melakukan pengikiran banyak beram hasil pengikiran<br />

akan tertinggal pada mata potong kikir atau pada gigi pemotong<br />

kikir. Lama kelamaan ruang antara gigi-gigi pemotong kikir<br />

menjadi penuh dengan beram yang padat. Hal ini akan<br />

berakibat gigi-gigi pemotong kikir tidak dapat melakukan<br />

pemotongan bahan sehingga proses pengikiran menjadi tidak<br />

efektif. Di samping itu juga dapat merusak gigi-gigi pemotongnya<br />

akibat adanya penumpukan beram. Guna menghindari<br />

kemungkinan tersebut, maka setiap saat hendaknya beramberam<br />

yang tertahan pada gigi-gigi pemotong kikir selalu dibuang<br />

dengan menggunakan sikat kikir atau peralatan khusus<br />

lainnya. Apabila digunakan sikat kikir maka pilihlah sikat kikir<br />

dengan bahan kuningan sehingga tidak akan merusak gigi-gigi<br />

pemotong kikir.<br />

Gambar 6.27. Sikat kikir

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!