02.07.2013 Views

Sosiologi Kontekstual XI

Sosiologi Kontekstual XI

Sosiologi Kontekstual XI

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

c. Difusi<br />

Difusi merupakan penyebaran unsur-unsur kebudayaan yang terjadi<br />

melalui pertemuan-pertemuan antara individu-individu dalam suatu<br />

kelompok dengan individu dalam kelompok lainnya. Ada tiga cara<br />

penyebaran kebudayaan melalui simbiotik, penetration pacifique, dan<br />

penetration violence. Penyebaran kebudayaan simbiotik masing-masing<br />

kebudayaan masih memegang kebudayaan sendiri tidak ada perubahan<br />

kebudayaan. Penyebaran yang kedua, unsur budaya asing yang masuk<br />

tidak dilakukan dengan sengaja dan tanpa unsur paksaan. Berbeda dengan<br />

penyebaran budaya yang ketiga yaitu penetration pacifique yang<br />

memasukkan unsur kebudayaan dengan peperangan, penaklukan, atau<br />

penjajahan. Ini yang banyak terjadi di Indonesia. Pernahkah kalian melihat<br />

gedung-gedung yang merupakan peninggalan Belanda? Atau masih<br />

terpakainya istilah-istilah Belanda di perkebunan-perkebunan besar di<br />

Indonesia?<br />

d. Inovasi, Discovery, dan Invention<br />

Inovasi adalah suatu proses pembaharuan dari penggunaan sumbersumber<br />

alam, energi, modal, pengaturan baru dari tenaga kerja,<br />

penggunaan teknologi, sistem produksi, maupun produk baru yang dapat<br />

melalui proses discovery dan invention. Discovery adalah suatu penemuan<br />

dari suatu kebudayaan yang baru, baik yang berupa suatu alat maupun<br />

ide lain yang diciptakan individu atau kelompok individu dalam masyarakat<br />

yang bersangkutan. Sedangkan invention yaitu ketika discovery dapat<br />

diterima, diakui, dan diterapkan oleh masyarakat secara luas.<br />

64<br />

Sumber: Ensiklopedi Untuk Pelajar<br />

Gambar 4.5 Penjajahan yang dilakukan Belanda selama 3,5 abad menghasilkan<br />

penyebaran budaya arsitektur gedung-gedung di Indonesia.<br />

<strong>Sosiologi</strong> <strong>Kontekstual</strong> <strong>XI</strong> SMA/MA

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!