22.11.2014 Views

Instalasi Listrik Dasar - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Instalasi Listrik Dasar - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Instalasi Listrik Dasar - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

<strong>Instalasi</strong> <strong>Listrik</strong> <strong>Dasar</strong><br />

b. Tentukan cara pelayanan titik cahaya yang akan dipasang, misalnya dipasang dua<br />

buah titik cahaya yang akan dilayani dari satu tempat yang sama.<br />

c. Pilihlah komponen serta cara pelayanan yang efektif untuk titik-titik cahaya yang<br />

akan dipasang. Disini dapat menggunakan sakelar seri untuk melayani kedua lampu<br />

yang kan dipasang.<br />

d. Buatlah gambar diagram pengawatan agar memudahkan di dalam membuat detail<br />

gambar instalasi.<br />

e. Tentukan cara pemasangan yang akan digunakan, apakah instalasinya sistem<br />

rentang atau sistem tertutup. Jika menggunakan sistem tertutup, maka<br />

membutuhkan pipa sebagai peralatan pelindung hantaran, sebaliknya jika<br />

menggunakan sistem rentang maka membutuhkan rol isolator sebagai penyangga<br />

hantaran instalasinya.<br />

f. Apabila akan membuat instalasi di dalam pipa, maka kita sudah dapat mengetahui<br />

berapa banyak hantaran yang akan dimasukkan ke dalam pipa.<br />

Setelah mengetahui gambar pelaksanaan, maka dapat membuat gambar bagan<br />

dengan membubuhkan garis -garis lintang pada gambar bagan tersebut. Banyak kawat<br />

dan hubungan dua buah lampu tersebut adalah tiga batang. Untuk lebih jelasnya dapat<br />

dilihat pada gambar 3.2.<br />

(a) Diagram <strong>Instalasi</strong><br />

(b) Diagram pelaksanaan<br />

Gambar 3.2 Bagan dua buah lampu yang dilayani sakelar seri<br />

3.3 <strong>Instalasi</strong> Dua Lampu Pijar Dengan Sakelar Tunggal<br />

<strong>Instalasi</strong> dua buah lampu dengan sebuah sakelar, artinya kedua lampu itu cukup<br />

dilayani oleh sebuah sakelar saja. Jadi dalam pemasangannya, hantaran kedua lampu itu<br />

diperoleh melalui sebuah sakelar. Perhatikan gambar 3.3.<br />

47

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!