07.05.2023 Views

Laporan_Tahunan_Pelaksanaan_Tata_Kelola_2021 BNI

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

586

Periode 29 Maret 2021-31 Desember 2021

Nama Jabatan Periode Pembagian Bidang Tugas

Agus Dermawan

Wintarto

Martowardojo

Pradjoto

Komisaris Utama/

Komisaris

Independen

Wakil Komisaris

Utama/Komisaris

Independen

• 1 Januari 2021 - saat ini

• 1 Januari2021 - saat ini

• 1 Januari 2021 - saat ini

• 1 Januari2021 - saat ini

Sigit Widyawan Komisaris Independen • 1 Januari 2021 - saat ini

• 1 Januari2021 - saat ini

Askolani Komisaris • 1 Januari 2021 - saat ini

• 1 Januari2021 - saat ini

Ratih Nurdiati Komisaris • 1 Januari 2021 - saat ini

• 1 Januari2021 - saat ini

Asmawi Syam Komisaris Independen • 1 Januari 2021 - saat ini

• 1 Januari2021 - saat ini

Iman Sugema Komisaris Independen • 1 Januari 2021 - saat ini

• 1 Januari2021 - saat ini

Susyanto Komisaris • 1 Januari 2021 - saat ini

• 1 Januari2021 - saat ini

Septian Hario

Seto

Komisaris Independen • 1 Januari 2021 - saat ini

• 1 Januari2021 - saat ini

Erwin Rijanto Komisaris Independen • 16 Agustus 2021-saat ini

Slamet 1) • 16 Agustus 2021-saat ini

• Ketua Komite Nominasi dan Remunerasi

• Ketua Komite Tata Kelola Terintegrasi

• Ketua Komite Pemantau Risiko

• Anggota Komite Nominasi dan

Remunerasi

• Anggota Komite Nominasi dan

Remunerasi

• Anggota Komite Audit

• Anggota Komite Nominasi dan

Remunerasi

• Anggota Tata Kelola Terintegrasi

• Anggota Komite Nominasi dan

Remunerasi

• Anggota Komite Pemantau Risiko

• Ketua Komite Audit

• Anggota Komite Nominasi dan

Remunerasi

• Anggota Komite Nominasi dan

Remunerasi

• Anggota Komite Audit

• Anggota Komite Nominasi dan

Remunerasi

• Anggota Komite Tata Kelola Terintegrasi

• Anggota Komite Nominasi dan

Remunerasi

• Anggota Komite Pemantau Risiko

• Anggota Komite Nominasi dan

Remunerasi

• Anggota Komite Pemantau Risiko

Keterangan:

1)

Menjabat sebagai Komisaris Independen sejak tanggal 29 Maret 2021 dan efektif berdasarkan persetujuan OJK sejak tanggal 6 Agustus 2021

Kriteria Anggota Dewan Komisaris

Anggota Dewan Komisaris wajib mengikuti persyaratan dan ketentuan Undang-Undang tentang Perseroan Terbatas,

peraturan perundang-undangan di bidang Pasar Modal serta Peraturan perundang-undangan lain yang berlaku dan

yang terkait dengan kegiatan usaha Perseroan.

Berdasarkan Anggaran Dasar BNI, yang dapat diangkat sebagai anggota Dewan Komisaris adalah orang perseorangan,

yang memenuhi persyaratan pada saat diangkat dan selama menjabat:

1. Mempunyai akhlak, moral, dan integritas yang baik;

2. Cakap melakukan perbuatan hukum;

3. Dalam 5 (lima) tahun sebelum pengangkatan dan selama menjabat:

a. Tidak pernah dinyatakan pailit;

b. Tidak pernah menjadi anggota Direksi dan/atau anggota Dewan Komisaris yang dinyatakan bersalah menyebabkan

suatu perusahaan dinyatakan pailit;

c. Tidak pernah dihukum karena melakukan tindak pidana yang merugikan keuangan negara dan/atau yang

berkaitan dengan sektor keuangan; dan

d. Tidak pernah menjadi anggota Direksi dan/atau anggota Dewan Komisaris yang selama menjabat:

Laporan Tahunan Pelaksanaan GCG Tahun 2021 > PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!