09.11.2015 Views

03-F-KEDOKTERAN

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

9<br />

4. bersikap dan berprilaku profesional di dalam melaksanakan pelayanan<br />

bedah yang meliputi aspek kejujuran, tanggung jawab, rasa belas<br />

kasih (compassionate), altruisme, moral dan etika, kesejawatan<br />

(kolegialisme), ketrampilan berkomunikasi, berorganisasi dan<br />

manajemen, kemampuan pegembangan diri di dalam kemajuan ilmu<br />

dan teknologi bedah, serta kemampuan mendidik.<br />

5. mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi bedah melalui<br />

penelitian-penelitian klinik bedah.<br />

4.3 Program Studi Ilmu Bedah Saraf<br />

Tujuan Pendidikan<br />

Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) Bedah Saraf di Fakultas<br />

Kedokteran Universitas Padjadjaran, secara umum memiliki 2 tujuan utama<br />

yang harus dicapai yaitu tujuan institusional dan tujuan profesional.<br />

Tujuan Institusional<br />

Lulusan PPDS Bedah Saraf Fakultas Kedokteran Universitas<br />

Padjadjaran mampu menguasai dan menerapkan ilmu bedah saraf, baik<br />

secara perorangan/tim dan atau melalui kerjasama sesuai dengan tuntutan<br />

masyarakat maupun perkembangan ilmu, serta mampu mengaktualisasikan<br />

diri sebagai seorang ahli bedah saraf yang profesional dan berakhlak tinggi.<br />

Tujuan Profesional<br />

Lulusan PPDS Bedah Saraf Fakultas Kedokteran Universitas Padjadjaran<br />

harus:<br />

1. Mengetahui dan Memahami Pengetahuan Teori Mengenai:<br />

1) Neuro Anatomi<br />

2) Neuro Patologi<br />

3) Neuro Fisiologi<br />

4) Neuro Biologi (Biologi Molekuler)<br />

5) Neuro Umum, termasuk di antaranya:<br />

1) Psiko-patologi<br />

2) Riwayat penyakit saraf konservatif dan bedah saraf<br />

3) Statistik Medik<br />

2. Mengetahui dan Memahami Pengetahuan Dasar Mengenai:<br />

1) Pengobatan Sinar<br />

2) Metodik Biokimia<br />

3) Neurooptalmologi<br />

4) Neurootologi<br />

5) Neuroorthopedi<br />

6) Terapi Psikis dan Rehabilitasi<br />

3. Mengetahui dan Memahami:<br />

1) Pengobatan Konservatif<br />

2) Indikasi Operasi Bedah Saraf

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!