21.06.2013 Views

EVALUASI PENYAMPAIAN PESAN DALAM KOMUNIKASI

EVALUASI PENYAMPAIAN PESAN DALAM KOMUNIKASI

EVALUASI PENYAMPAIAN PESAN DALAM KOMUNIKASI

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

erbohong untuk menjaga harmoni<br />

hubungan sosial lebih dapat diterima dalam<br />

hubungan budaya Timur daripada keterusterangan<br />

dalam budaya Barat yang sering<br />

menyinggung perasaan .<br />

Selanjutnya Mulyana mengutarakan<br />

bahwa Jerman, seperti juga negara-negara<br />

di Eropa Barat, Amerika dan Australia,<br />

termasuk ke dalam budaya-budaya<br />

individualistik yang ditandai dengan komunikasi<br />

konteks-rendah, yakni komunikasi<br />

yang menekankan rincian, kelugasan,<br />

keterusterangan, dan ketepatan. Cara<br />

Wijayati, Evaluasi Penyampaian Pesan dalam Komunikasi 166<br />

Gambar 1. Instruksi di kamar mandi<br />

Gambar 2. Instruksi di tempat cuci piring<br />

berkomunikasi mereka berlawanan dengan<br />

komunikasi konteks-tinggi bangsa Timur<br />

yang samar, tidak langsung, berbelit-belit,<br />

dan tidak tentu ujung pangkalnya (orang<br />

bisa mengobrol berlama-lama tanpa tujuan).<br />

Budaya Jerman sarat dengan spesifikasi,<br />

rincian, jadwal, dan ketepatan waktu dengan<br />

mengabaikan konteks. Bahasa Jerman<br />

bersifat instruktif dan rinci. Hal ini terbukti<br />

dari tulisan yang terpampang di setiap sudut<br />

dan di setiap tempat, bahkan di dalam<br />

kamar mandi, di toilet dan di dapur pun<br />

terpampang instruksi sebagai berikut:

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!