02.07.2013 Views

Teknik Transmisi Tenaga Listrik(Jilid2).Edt.indd

Teknik Transmisi Tenaga Listrik(Jilid2).Edt.indd

Teknik Transmisi Tenaga Listrik(Jilid2).Edt.indd

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Media transmisi mengambil tempat di dalam frekuensi telepon (suara).<br />

PLC adalah media transmisi spesifik yang cocok untuk tele proteksi, di<br />

mana: PLC menggunakan SUTT sebagai media transmisinya, pembagian<br />

menggunakan bandwidth 4 KHz- nya digunakan untuk perangkat telepon<br />

dan sinyal. Suatu sinyal dengan daya cukup besar memungkinkan dapat<br />

dipancarkan PLC (SSB) selama instruksi berlangsung. Secara objektivitas,<br />

instruksi yang ditransmisikan dalam suatu alokasi band dengan tingkat<br />

keandalan dan keamanan yang tinggi, kriteria-kriterianya adalah sebagai<br />

berikut:<br />

Bebas dari pengaruh instruksi palsu yang disebabkan noise level dan<br />

berubahnya tingkat atenuasi pada link, persentase yang rendah terhadap<br />

instruksi yang tidak sempurna pada saat noise link, kecepatan pendeteksian<br />

penerima terhadap gangguan. Hal ini dimaksudkan agar tercapainya<br />

keadaan terbaik antara keperluan bandwidth dan transfer time di satu pihak,<br />

keamanan dan keandalan di lain pihak.<br />

5.10.4. Remute terminal unit (RTU) Tipe EPC 3200<br />

Pada keadaan hidu /ON tipe RTU ini diindikasikan dengan bunyi suara<br />

berdercik (seperti suara Jangkrik). Pada keadaan berkomunikasi dengan<br />

Master Station di RCC/JCC (Regional Control Center/Java Control Center )<br />

pada Modem MD 50, LED Indikator TX dan RX menyala secara bergantian.<br />

Pada keadaan TIDAK berkomunikasi dengan Master Station di RCC/JCC<br />

(Regional Control Center/Java Control Center ) Modem MD 50, LED Indikator<br />

TIDAK menyala secara bergantian. (biasanya hanya LED RX saja yang<br />

menyala.<br />

318

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!