10.08.2013 Views

Persepsi dan Apresiasi Masyarakat terhadap Multifungsi Pertanian

Persepsi dan Apresiasi Masyarakat terhadap Multifungsi Pertanian

Persepsi dan Apresiasi Masyarakat terhadap Multifungsi Pertanian

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Irawan et al.<br />

Walaupun secara makro ada penurunan, tetapi penurunan nilai produksi sektor<br />

pertanian akibat dampak krisis moneter tergolong rendah.<br />

Kontribusi <strong>dan</strong> fenomena resistensi sektor pertanian <strong>terhadap</strong> krisis moneter di<br />

lokasi penelitian dapat dilihat pada Gambar 3 <strong>dan</strong> 4. Perekonomian wilayah yang<br />

sudah berbasiskan pada sektor sekunder (industri, konstruksi, transportasi) seperti di<br />

Kabupaten Bandung, Purwakarta, <strong>dan</strong> Semarang menunjukkan bahwa semua sektor<br />

(tak terkecuali) terpengaruh oleh dampak krisis moneter sehingga pertumbuhan nilai<br />

product domestic regional brutto (PDRB) sektor tersebut menurun. Pertumbuhan<br />

PDRB sektor industri dari tahun 1997-1998 di ketiga lokasi tersebut sangat negatif,<br />

yakni di Kabupaten Bandung (-25,0%), Purwakarta (-13,9%) <strong>dan</strong> Semarang (-18,9%)<br />

atau rata-rata menurun 19,3%. Sebaliknya pertumbuhan negatif PDRB sektor<br />

pertaniannya relatif kecil, yakni di Kabupaten Bandung –10,9%, di Purwakarta<br />

–16,1%, <strong>dan</strong> di Semarang -11,5% atau rata-rata menurun 12,8%.<br />

40<br />

35,6<br />

27,9<br />

8,9<br />

63,2<br />

44,0<br />

20,4<br />

Primer<br />

Sekunder<br />

Tersier<br />

(A)<br />

Primer<br />

Sekunder<br />

Tersier<br />

(C)<br />

37,2<br />

35,2<br />

15,7<br />

10,9<br />

51,9<br />

49,0<br />

Primer<br />

Sekunder<br />

Tersier<br />

Primer<br />

Sekunder<br />

Tersier<br />

Gambar 3. Kontribusi sektor primer, sekunder, <strong>dan</strong> tersier <strong>terhadap</strong> PDRB<br />

di Kabupaten Bandung (A), Purwakarta (B), Semarang (C), <strong>dan</strong><br />

Pati (D), berdasarkan harga berlaku tahun 2001<br />

(B)<br />

(D)

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!