08.01.2015 Views

Samosir Dalam Angka 2009 - Pemerintah Kabupaten Samosir

Samosir Dalam Angka 2009 - Pemerintah Kabupaten Samosir

Samosir Dalam Angka 2009 - Pemerintah Kabupaten Samosir

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Ringkasan - Summary<br />

9.1. Keuangan <strong>Pemerintah</strong>an Daerah<br />

Realisasi penerimaan <strong>Pemerintah</strong><br />

<strong>Kabupaten</strong> <strong>Samosir</strong> tahun anggaran 2008<br />

tercatat sebesar Rp. 327,48 milyar yaitu, berasal<br />

dari Pendapatan Asli Daerah (PAD) sebesar Rp.<br />

9,31 milyar (2,84 persen), Dana Perimbangan<br />

sebesar Rp. 306,29 milyar (93,53 persen), dan<br />

Lain-Lain Pendapatan Yang Sah sebesar Rp.<br />

11,88 milyar (3,63 persen). Realisasi<br />

penerimaan tahun 2008 ini mengalami<br />

peningkatan sebesar 9,20 persen bila<br />

dibandingkan dengan realisasi penerimaan<br />

tahun anggaran 2007 yaitu Rp. 299,88 milyar.<br />

Sementara itu realisasi belanja <strong>Pemerintah</strong><br />

<strong>Kabupaten</strong> <strong>Samosir</strong> tahun anggaran 2008 adalah<br />

sebesar Rp. 375,18 milyar terdiri dari Belanja<br />

Operasi (mencakup belanja pegawai, belanja<br />

barang dan jasa, belanja subsidi, belanja hibah,<br />

belanja bantuan sosial, dan belanja bantuan<br />

keuangan pemerintahan desa) sebesar Rp.<br />

204,85 milyar (54,60 persen), Belanja Modal<br />

(mencakup belanja tanah, belanja peralatan dan<br />

mesin, belanja bangunan dan gedung, belanja<br />

jalan, irigasi, dan jaringan, dan belanja aset<br />

tetap lainnya) sebesar Rp. 144,18 milyar (38,43<br />

persen), dan Belanja Tak Terduga dan transfer<br />

sebesar Rp. 26,15 milyar (6,97 persen).<br />

Realisasi belanja ini meningkat sebesar 65,41<br />

persen bila dibandingkan dengan realisasi<br />

belanja tahun anggaran 2007 yaitu sebesar Rp.<br />

226,82 milyar.<br />

9.2 Perbankan<br />

Pada tahun 2008 jumlah bank yang ada di<br />

<strong>Kabupaten</strong> <strong>Samosir</strong> untuk melayani kegiatan<br />

perbankan adalah sebanyak 8 bank terdiri dari 5<br />

bank pemerintah, 1 bank daerah, dan 2 bank<br />

perkreditan rakyat (BPR).<br />

Aktivitas layanan perbankan di<br />

<strong>Kabupaten</strong> Toba <strong>Samosir</strong> dan <strong>Samosir</strong> dari<br />

tahun-tahun sebelumnya hingga tahun 2008<br />

terus mengalami peningkatan seperti<br />

ditunjukkan oleh data jumlah aktiva bank,<br />

penghimpunan dana rupiah dan valuta asing,<br />

posisi kredit perbankan, posisi kredit<br />

perbankan, posisi giro pada perbankan,<br />

simpanan berjangka rupiah dan valuta asing,<br />

dan posisi tabungan.<br />

<strong>Samosir</strong> <strong>Dalam</strong> <strong>Angka</strong> <strong>2009</strong><br />

<strong>Samosir</strong> In Figures <strong>2009</strong><br />

9.3. Koperasi<br />

Pada tahun 2007 jumlah perusahaan/usaha<br />

koperasi di <strong>Kabupaten</strong> <strong>Samosir</strong> tercatat<br />

sebanyak 133 perusahaan/usaha dengan jumlah<br />

anggota sebanyak 9.031 orang, terdiri dari<br />

Koperasi Unit Desa (KUD) sebanyak 14 unit<br />

usaha dengan anggota sebanyak 240 orang dan<br />

Koperasi Non KUD sebanyak 119 unit dengan<br />

anggota sebanyak 8.791 orang.<br />

Jumlah perusahaan/usaha koperasi ini<br />

mengalami peningkatan sejak tahun 2005<br />

hingga 2007, yaitu dari 92 unit dengan anggota<br />

sebanyak 6.302 orang pada tahun 2005 menjadi<br />

117 unit dengan anggota sebanyak 7.120 orang<br />

pada tahun 2006, dan pada tahun 2007 menjadi<br />

133 unit dengan anggota sebanyak 9.031 orang.<br />

9.4. Harga-Harga Dan Indeks Harga<br />

Selama tahun 2008 laju inflasi umum<br />

bulanan yang tertinggi di kota Pangururan<br />

<strong>Kabupaten</strong> <strong>Samosir</strong> terjadi pada bulan Pebruari<br />

yaitu sebesar 3,42 persen yang dipicu oleh<br />

inflasi pada kelompok makanan sebesar 8,38<br />

persen, sedangkan inflasi terendah terjadi pada<br />

bulan September yaitu sebesar -0,90 persen<br />

(deflasi). Inflasi umum yang terjadi selama<br />

tahun 2008 ada sebanyak sembilan kali yaitu<br />

pada bulan Januari, Pebruari, April, Juni, Juli,<br />

Agustus, Oktober, Nopember, dan Desember,<br />

sedangkan deflasi umum tercatat terjadi<br />

sebanyak tiga kali, yaitu pada bulan Maret, Mei,<br />

dan September. Kumulatif inflasi kota<br />

pangururan selama tahun 2008 adalah sebesar<br />

12,32 persen.<br />

Indeks kemahalan konstruksi kabupaten<br />

/kota adalah angka yang menunjukkan<br />

perbandingan tingkat kemahalan harga<br />

bangunan/konstruksi (TKK) suatu kabupaten/<br />

kota atau propinsi terhadap TKK rata-rata<br />

nasional untuk periode waktu tertentu, yang<br />

digunakan sebagai salah satu indikator dalam<br />

pengalokasian Dana Alokasi Umum (DAU).<br />

Indeks Kemahalan Konstruksi (IKK)<br />

<strong>Kabupaten</strong> <strong>Samosir</strong> tahun 2008 adalah 185,93<br />

sedangkan Propinsi Sumatera Utara adalah<br />

184,69.<br />

349

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!