08.01.2015 Views

Samosir Dalam Angka 2009 - Pemerintah Kabupaten Samosir

Samosir Dalam Angka 2009 - Pemerintah Kabupaten Samosir

Samosir Dalam Angka 2009 - Pemerintah Kabupaten Samosir

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Ringkasan - Summary<br />

10.1. Produk Domestik Regional Bruto<br />

(PDRB)<br />

Nilai Produk Domestik Regional Bruto<br />

(PDRB) <strong>Kabupaten</strong> <strong>Samosir</strong> Atas Dasar<br />

Harga Berlaku Tahun 2008 adalah 1.392,38<br />

milyar rupiah, mengalami kenaikan bila<br />

dibandingkan dengan tahun 2007 yaitu<br />

sebesar 1.287,46 milyar rupiah. Sementara<br />

itu nilai PDRB tahun 2008 Atas Dasar Harga<br />

Konstan 2000 adalah 953,85 milyar rupiah<br />

juga mengalami kenaikan bila dibandingkan<br />

dengan tahun 2007 dengan nilai PDRB<br />

908,46 milyar rupiah.<br />

Sektor pertanian merupakan sektor<br />

yang memberikan peranan paling besar<br />

(61,30 persen) dalam pembentukan PDRB<br />

<strong>Kabupaten</strong> <strong>Samosir</strong>, disusul oleh sektor jasajasa<br />

(23,53 persen) dan sektor perdagangan,<br />

hotel, dan restoran (9,92 persen), sementara<br />

sektor-sektor yang lain masing-masing hanya<br />

memberikan peranan kurang dari 3 persen.<br />

Sektor yang memberikan peranan terkecil<br />

adalah sektor pertambangan dan penggalian<br />

yaitu 0,06 persen.<br />

Selama tahun 2008 terjadi perubahan<br />

peranan beberapa sektor. Sektor-sektor yang<br />

peranannya menurun adalah sektor pertanian<br />

dan sektor perdagangan, hotel, dan restoran,<br />

sedangkan sektor yang peranannya<br />

meningkat adalah sektor industri pengolahan,<br />

bangunan, pengangkutan dan komunikasi,<br />

keuangan, dan jasa-jasa, sementara sektor<br />

yang peranannya tetap adalah sektor<br />

pertambangan dan penggalian serta sektor<br />

listrik, gas dan air bersih,<br />

Laju pertumbuhan PDRB <strong>Kabupaten</strong><br />

<strong>Samosir</strong> atas dasar harga beraku tahun 2008<br />

adalah sebesar 8,15 persen mengalami<br />

peningkatan bila dibandingkan dengan tahun<br />

2007 yaitu sebesar 7,61 persen, peningkatan<br />

laju pertumbuhan positif ini juga dialami<br />

oleh semua sektor dengan laju pertumbuhan<br />

yang bervariasi.<br />

Sementara itu, laju pertumbuhan PDRB<br />

<strong>Kabupaten</strong> <strong>Samosir</strong> atas dasar harga konstan<br />

2000 yang digunakan sebagai ukuran laju<br />

<strong>Samosir</strong> <strong>Dalam</strong> <strong>Angka</strong> <strong>2009</strong><br />

<strong>Samosir</strong> In Figures <strong>2009</strong><br />

pertumbuhan ekonomi adalah sebesar 5,00<br />

persen, juga meningkat bila dibandingkan<br />

dengan tahun 2007 dengan laju pertumbuhan<br />

ekonomi sebesar 4,59 persen.<br />

Selama tahun 2008 semua sektor<br />

mengalami laju pertumbuhan ekonomi yang<br />

positif, bahkan ada beberapa sektor yang<br />

mengalami laju pertumbuhan yang<br />

melampaui laju pertumbuhan ekonomi<br />

<strong>Kabupaten</strong> <strong>Samosir</strong> yaitu sektor bangunan<br />

sebesar 9,78 persen, listrik, gas dan air bersih<br />

sebesar 6,86 persen, pertanian sebesar 5,16<br />

persen, dan sektor perdagangan, hotel dan<br />

restoran sebesar 5,08 persen. Sektor yang<br />

mengalami laju pertumbuhan yang paling<br />

kecil adalah sektor industri pengolahan yaitu<br />

sebesar 2,12 persen.<br />

Pendapatan per kapita penduduk<br />

<strong>Kabupaten</strong> <strong>Samosir</strong> dari tahun ke tahun terus<br />

mengalami peningkatan hingga mencapai<br />

10,58 juta rupiah pada tahun 2008 dengan<br />

laju pertumbuhan sebesar 7,87 persen.<br />

Untuk mengetahui pendapatan per<br />

kapita riil dimana pengaruh kenaikan harga<br />

(inflasi) telah diabaikan, dapat dilihat dari<br />

PDRB per kapita Atas Dasar Harga Konstan<br />

2000.<br />

Pendapatan riil per kapita <strong>Kabupaten</strong><br />

<strong>Samosir</strong> dari tahun 2004 terus mengalami<br />

peningkatan hingga mencapai 7,25 juta<br />

rupiah pada tahun 2008 dengan laju<br />

pertumbuhan sebesar 4,72 persen.<br />

10.2. Pengeluaran Penduduk<br />

Berdasarkan hasil Survei Sosial<br />

Ekonomi Nasional (Susenas) Tahun 2008<br />

diketahui bahwa rata-rata pengeluaran per<br />

kapita penduduk <strong>Kabupaten</strong> <strong>Samosir</strong> tahun<br />

2008 mengalami kenaikan sebesar 77,05<br />

persen yaitu dari Rp. 219.629,- /kapita/bulan<br />

pada tahun 2007 menjadi Rp. 388.864,-<br />

/kapita/bulan.<br />

Rata-rata pengeluaran per kapita per<br />

bulan penduduk tersebut digunakan untuk<br />

kebutuhan makanan sebesar Rp. 259.312,-<br />

(66,68 persen) dan untuk kebutuhan non<br />

401

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!