06.02.2015 Views

Kepmen Kimpraswil No 403 Tahun 2002 Tentang Pedoman Teknis ...

Kepmen Kimpraswil No 403 Tahun 2002 Tentang Pedoman Teknis ...

Kepmen Kimpraswil No 403 Tahun 2002 Tentang Pedoman Teknis ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

4.4 Kebutuhan dasar minimal suatu rumah<br />

1) Atap yang rapat dan tidak bocor<br />

2) Lantai yang kering dan mudah dibersihkan<br />

3) Penyediaan air bersih yang cukup<br />

4) Pembuangan air kotor yang baik dan memenuhi persyaratan kesehatan<br />

5) Pencahayaan alami yang cukup<br />

6) Udara bersih yang cukup melalui pengaturan sirkulasi udara sesuai<br />

dengan kebutuhan<br />

4.5 Susunan keluarga calon penghuni dianggap terdiri dari 3 atau 4<br />

orang<br />

<strong>No</strong> Komposisi Penghuni RIT -1 RIT -2 RS-I RS-II<br />

1 Ayah 1 1 1 1<br />

2 Ibu 1 1 1 1<br />

3 Anak Balita - 1 1 1<br />

4 Anak Dewasa - - 1 1<br />

4.6 Dasar penetapan prototype rumah inti tumbuh<br />

Dalam menyusun program rencana pembangunan perumahan secara besarbesaran,<br />

pendekatannya dilakukan dari segi:<br />

1) Kebutuhan rumah yang sangat mendesak<br />

2) Aktivitas penghuni yang relatif rendah<br />

3) Keamanan<br />

4) Kesehatan<br />

Dari segi aktivitas penghuni dan kesehatan, dipergunakan norma :<br />

1) Kebutuhan udara bersih didalam rumah + 9 m 3 /orang<br />

2) Kebutuhan pergantian udara + 0,80 m 3 /menit/orang<br />

3) Kebutuhan penerangan alam didalam kamar minimum 50 lux.<br />

4) Kebutuhan penerangan buatan untuk seluruh rumah minimum 100<br />

VA<br />

5) Kebutuhan air bersih + 100 liter/hari/orang<br />

Untuk pembuangan air kotor dipergunakan cara-cara yang memenuhi<br />

syarat-syarat kesehatan, antara lain tangki septik, sumuran (beerput),<br />

saluran pembuangan air kotor (riool). Yang disediakan melalui program<br />

perbaikan sarana dan prasarana lingkungan dari Pemerintah Daerah<br />

9<br />

<strong>Pedoman</strong> teknis pembangunan rumah sederhana sehat

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!