11.07.2015 Views

Market Brief : HS 9403.40 Kitchen Wooden Furniture - ITPC Osaka

Market Brief : HS 9403.40 Kitchen Wooden Furniture - ITPC Osaka

Market Brief : HS 9403.40 Kitchen Wooden Furniture - ITPC Osaka

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

BAB II. POTENSI PASAR JEPANG1. Ekspor dan Impor <strong>Kitchen</strong> <strong>Wooden</strong> <strong>Furniture</strong> Jepang - DuniaPada Tabel 2.1. dibawah ini memaparkan kegiatan eksporkitchen wooden furniture Jepang ke dunia selama lima tahun terakhir(2007-2011). Trend lima tahun terakhir mengindikasikan trend positifsebesar 1.25%, yang berarti selama periode tersebut terdapatpertumbuhan. Hal ini terbukti dengan meningkatnya nilai eskporkitchen wooden furniture Jepang ke dunia dari semula US$ 1,89 jutapada tahun 2007 meningkat sebanyak 91% menjadi US$ 3,60 jutapada tahun 2011.Dari tahun 2007 sampai dengan 2010 terjadi peningkatanekspor yang tajam, namun di tahun 2011 terjadi penurunan darisemula US$ 5,52 juta pada tahun 2010 menjadi US$ 3,60 juta padatahun 2011.Tabel 2.1. Ekspor <strong>Kitchen</strong> <strong>Wooden</strong> <strong>Furniture</strong> Jepang ke DuniaPeriode 2007-2011Rank Importir 2007 2008 2009 2010 2011 Trend07-11Pangsa2011World 1,886 2,137 2,916 5,517 3,596 1.25 100.00%1 Chinese Taipei 242 643 701 1,377 1,894 1.63 52.67%2 Hong Kong, China 989 591 629 1,020 845 1.02 23.50%3 China 243 178 199 2,609 384 1.43 10.68%4 Korea 82 121 49 117 144 1.12 4.00%5 USA 83 105 80 41 47 0.81 1.31%6 Singapore 61 67 1,105 50 41 0.90 1.14%8 Malaysia 11 37 17 19 35 1.18 0.97%11 Philippines - 4 15 17 18 0.50%12 Viet Nam 60 154 83 185 16 0.78 0.44%15 Brunei Darussalam - - - - 12 0.33%18 Thailand - - - - 7 0.19%Sumber: ITC (Satuan Ribu US$)10

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!