11.07.2015 Views

Market Brief : HS 9403.40 Kitchen Wooden Furniture - ITPC Osaka

Market Brief : HS 9403.40 Kitchen Wooden Furniture - ITPC Osaka

Market Brief : HS 9403.40 Kitchen Wooden Furniture - ITPC Osaka

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

. Jepang merupakan negara pengimpor kitchen wooden furnituredi peringkat ke-7 dunia setelah (1) Amerika Serikat, (2)Perancis, (3) Inggris, (4) Jerman, (5) Swedia, dan (6) Belgia.(ITC)c. Trend ekspor Indonesia untuk kitchen wooden furniture selamalima tahun terakhir (2007-2011) cukup baik yaitu 40.01. Selainitu, dalam periode dimaksud ekspor Indonesia meningkat pesatsebesar 329%. Hal ini terlihat dari nilai ekspor pada tahun US$5,14 juta pada tahun 2007 menjadi US$ 22,04 juta pada tahun2011.3. Profil Jepanga. Geografi. Berdasarkan keadaan geografis dan sejarahnya, 47prefektur di Jepan dikelompokkan menjadi 9 kawasan yaitu:Hokkaido, Tohoku, Kanto, Chubu, Kinki, Chugoku, Shikoku,Kyushu, dan Okinawa. Setiap kawasan ini mempunyai dialek danadat-istiadat sendiri, serta budaya yang unik. Daerahpegunungan meliputi lebih dari 70% dari daratan Jepang. Kotakotautama Jepang terletak di tanah datar, yang meliputi: Tokyo,<strong>Osaka</strong>, Kobe, Kyoto, Sapporo, Sendai, Nagoya, Hiroshima danFukuoka.b. Pemerintahan. Jepang merupakan negara constitutionalmonarchy dimana kekuasaan Kaisar sangat terbatas. KedudukanKaisar hanya sebagai simbol negara dan persatuan bagi seluruh7

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!