12.07.2015 Views

Cover Teknik Listrik - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Cover Teknik Listrik - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Cover Teknik Listrik - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>Teknik</strong> <strong>Listrik</strong>2 2Besarnya impedansi ini dapat dinyatakan dengan rumus : Z ? R ?Diagram dari hambatan R dan hambatan kapasitif X C dapat dinyatakan dalam vektordiagram sebagai berikut.X C?RX CZGambar 7.7 Vektor diagram induktansi dan resistansiSudut fase impedansi (?) dapat dihitung dengan persamaan : tan ? = – X C / RDengan X C : hambatan kapasitif, dan R : hambatan murni.Dari gambar 7.6 di atas, jika V R adalah harga tegangan pada ujung-ujung hambatan R,sedangkan V C adalah harga tegangan pada ujung-ujung kapasitor, dan V adalah hargategangan sumber, maka berlaku persamaan :V ? ?2 2V RV C? XC? VDengan demikian : tan ? ? ?R VDimana : V R = i.R ; V C = i.X C ; dan V = i.ZRCL7.5 Energi Pada R, L dan Ca. Energi dan daya pada RBesarnya energi yang tersimpan pada tahanan murni dapat dituliskan dalambentuk persamaan : W R = I 2 R tDengan W R : energi pada R (joule), I : arus yang mengalir pada R (A), R : besarnyatahanan R (ohm), dan t : lamanya waktu (detik). Energi ini di-desipasi dalam bentukpanas, dan tidak dapat ditransformasikan kembali menjadi energi listrik. Sedangkanbesarnya daya pada R dapat dirumuskan : P = R. I 2Daya desipasi pada R berbanding lurus dengan kuadrat arus. Resistansi R seringdidefinisikan sebagai ukuran kemampuan auatu komponen untuk mendesipasi daya.56

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!