12.07.2015 Views

Cover Teknik Listrik - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Cover Teknik Listrik - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Cover Teknik Listrik - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

<strong>Teknik</strong> <strong>Listrik</strong>(detik). Misal arus bolak-balik satu periode berubah sebanyak 50 periode, maka waktuyang dibutuhkan untuk satu periode (T) adalah 1/50 detik = 0,02 detik.Jumlah aperiode yang terjadi selama satu detik sering disebut dengan frekuensi, yangdisingkat dengan “f” dalam satuan Hertz atau “Hz”. Jadi untuk waktu periode T = 0,02detik, mempunyai frekuensi (f) = 1/0,02 = 50 Hz. Sehingga hubungan antara peridedengan frekuensi dapat dituliskan dengan persamaan :11f ? atau T ?TfBerdasarkan gambar 9.1.(a) berbentuk sinusoide (sinus), sehingga arus atau teganganyang akan dibahas adalah berbentuk sinusoida. Perubahan arus bolak-balik selama satuperiode adalah sebesar 2? radial dengan sudut fasae sebesar 360 0 listrik. Kecepatansudut listrik biasanya dinyatakan dengan ? , sedangkan tiap detiknya terjadi sebanyak fperiode. Jadi : ? ? 2 .?. f atau ? ?2. ?T9.2 Geseran Fase dan Besar SinusoidaApabila sebuah jangkar terdapat 2 buah kumparan (gambar 9.2), dimana sudutantara kedua kumparan tersebut dinyatakan dengan ?, jika jangkar berputar dalammedan magnet maka pada kedua kumparan tersebut akan terbentuk ggl yang berbentuksinus.2?1 12Gambar 9.2 Kumparan pada jangkarGgl yang terjadi pada kumparan 1 disebut e 1 dan ggl yang terbentuk pada kumparan 2disebut e 2 . e 1 dan e 2 mempunyai frekuensi yang sama karena terdapat dalam satujangkar.Pada saat posisi kumparan berada di garis netral e 1 = 0, e 2 harganya tidak sama dengannol, begitu pula pada kedudukan e 1 mencapai harga maksimum, e 2 belum mencapaiharga maksimum. Sehingga dapat disimpulkan bahwa :71

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!