30.12.2014 Views

Buletin Diare - Departemen Kesehatan Republik Indonesia

Buletin Diare - Departemen Kesehatan Republik Indonesia

Buletin Diare - Departemen Kesehatan Republik Indonesia

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Kesimpulan<br />

Angka insidens <strong>Diare</strong> berbasis pelayanan kesehatan berfluktuasi dari tahun ke tahun, data yang diperoleh berdasarkan laporan<br />

yang dikirimkan dari RS dan puskesmas. Masih ada daerah yang tidak mengirimkan laporan ke pusat, juga adanya data yang<br />

dikirimkan kurang lengkap.<br />

Berdasarkan informasi berbasis masyarakat yaitu SKRT dan Riskesdas ditemukan prevalensi <strong>Diare</strong> dari tahun 2001-2007<br />

cenderung meningkat pada semua kelompok umur. Berdasarkan kelompok umur ditemukan peningkatan yang cukup tinggi baik<br />

pada bayi maupun pada balita.<br />

Penggunaan oralit pada <strong>Diare</strong> ditemukan pada semua kelompok umur, tertinggi pada balita dan bayi. Kelompok balita dan bayi<br />

dengan prevalensi <strong>Diare</strong> tinggi, tidak selalu diberi oralit. Proporsi yang mendapat oralit pada kedua kelompok tersebut berturutturut<br />

balita 55,5% dan bayi 52,8%. Hampir tidak ada perbedaan penggunaan oralit berdasarkan pengeluaran rumah tangga per<br />

kapita.<br />

Penyakit <strong>Diare</strong> erat hubungannya dengan status ekonomi. Prevalensi <strong>Diare</strong> cenderung lebih tinggi pada kelompok dengan<br />

pengeluaran rumah tangga (RT) per kapita yang lebih rendah.<br />

Penyebab kematian akibat <strong>Diare</strong> masih menduduki urutan pertama dibanding penyakit menular lainnya, baik pada bayi maupun<br />

balita.<br />

Saran<br />

Adanya program lintas program dan lintas sektor disertai adanya komitmen dari pemangku jabatan dengan memperhatikan<br />

faktor-faktor terkait. Meningkatkan pengetahuan masyarakat termasuk pengetahuan tentang hygiene kesehatan, termasuk<br />

berperilaku benar dan sehat, terpenuhinya kebutuhan masyarakat terhadap suplai air bersih, sarana pembuangan kotoran<br />

sendiri. Adanya sarana dan prasarana dalam pengendalian kejadian <strong>Diare</strong> di masyarakat.<br />

Mengingat <strong>Indonesia</strong> adalah daerah endemis <strong>Diare</strong>, diperlukan sistem data yang sederhana namun mencakup aspek-aspek<br />

yang erat hubungannya dengan <strong>Diare</strong> dalam upaya perencanaan dan pengembangan upaya pengendalian morbiditas dan mortalitas<br />

<strong>Diare</strong> pada masyarakat.<br />

Perlu dilakukan penelitian mengenai mikrobiologi penyebab <strong>Diare</strong> termasuk epidemiologi <strong>Diare</strong> sesuai situasi dan kondisi<br />

setempat. Serta pengembangan laboratorium setempat untuk mengetahui mikrobiologi penyebab <strong>Diare</strong>. Dalam upaya meningkatkan<br />

kualitas pelayanan, dan penentuan terapi yang tepat bagi masyarakat.<br />

Sumber: Buku Panduan Lintas <strong>Diare</strong>, www.promosikesehatan.com<br />

31

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!