08.02.2013 Views

Bab V Tugas Umum Pemerintahan - Pemerintah Kabupaten Sleman

Bab V Tugas Umum Pemerintahan - Pemerintah Kabupaten Sleman

Bab V Tugas Umum Pemerintahan - Pemerintah Kabupaten Sleman

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Laporan Penyelenggaraan <strong><strong>Pemerintah</strong>an</strong> Daerah<br />

Tahun Anggaran 2009<br />

hampir 3000 meter di atas permukaan laut. Awan panas Merapi yang<br />

merupakan bahaya utama dapat meluncur dengan kecepatan sampai<br />

100 km/jam sejauh belasan kilometer.<br />

Merapi memiliki tipe erupsi spesifik yaitu munculnya awan panas<br />

(wedhus gembel). Awan panas inilah sebenarnya merupakan letusan<br />

Merapi yaitu keluarnya sejumlah material magmatik (batu, pasir dan<br />

abu) dan konsentrasi gas sangat tinggi bersuhu ratusan derajat celcius.<br />

Abu yang dikeluarkan akan menyebar menurut arah dan besar angin,<br />

berpotensi merusak tanaman pertanian, mencemarkan air serta<br />

mengganggu pernafasan. Tidak ada jalan lain untuk menyelamatkan<br />

diri dari awan panas kecuali segera menghindar sejauh mungkin dari<br />

jangkauannya. Awan panas mempunyai daya rusak luar biasa dengan<br />

temperatur yang sangat tinggi sehingga dapat menghancurkan<br />

bangunan.<br />

Daerah rawan bencana awan panas adalah area sejauh 10 km dari<br />

atas puncak Merapi. Jika luncuran kearah barat maka bahaya menuju<br />

Kecamatan Turi dan Kecamatan Tempel. Jika arah luncuran awan<br />

panas menuju ke selatan maka area bahaya ada di kawasan Kaliurang<br />

wilayah Kecamatan Pakem. Namun jika arah luncuran mengarah ke<br />

arah tenggara maka area bahaya ada di wilayah Kecamatan<br />

Cangkringan.<br />

Ancaman lain setelah letusan adalah lahar dingin yaitu aliran lumpur<br />

pekat. Turunnya hujan lebat akan menggerus material vulkanik<br />

sehingga menjadi lumpur yang sering disebut lahar dingin. Lahar dingin<br />

tersebut akan mengalir ke arah yang lebih rendah terutama melalui<br />

sungai dan lembah. Untuk menghindari terjadinya korban ketika terjadi<br />

lahar dingin, maka telah diupayakan peningkatan kewaspadaan para<br />

aparat dan masyarakat di sekitar lembah dan sungai yang berpotensi<br />

dilewati lahar dingin.<br />

517

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!