24.04.2013 Views

PRODUKTIVITAS ALGA Hydrodictyon PADA SISTEM PERAIRAN ...

PRODUKTIVITAS ALGA Hydrodictyon PADA SISTEM PERAIRAN ...

PRODUKTIVITAS ALGA Hydrodictyon PADA SISTEM PERAIRAN ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

kolam), kemudian didiamkan selama 3 hari. Setelah 3 hari, tiga buah bingkai<br />

transek yang berukuran 15 cm x 15 cm x 10 cm diletakkan pada masing-masing<br />

kolam secara acak (Lampiran 2). Selanjutnya, inokulan alga berfilamen<br />

dimasukkan ke dalam setiap kolam dengan biomassa 5 gram pada bingkai transek.<br />

Pengukuran biomassa dengan menggunakan bingkai transek dilakukan<br />

setiap 7 hari untuk menentukan berat basah dan berat kering dari <strong>Hydrodictyon</strong>.<br />

Hari ke-0, ke-7, ke-14, dan ke-21 dilakukan pengambilan contoh air untuk<br />

menganalisis kualitas airnya. Biomassa yang mengalami pertumbuhan<br />

maksimum akan digunakan untuk menentukan doubling time <strong>Hydrodictyon</strong>.<br />

3.5. Pengumpulan Data<br />

3.5.1. Pengukuran biomassa<br />

Pengukuran biomassa dilakukan untuk mengetahui besarnya biomassa<br />

<strong>Hydrodictyon</strong>. Biomassa <strong>Hydrodictyon</strong> yang mengalami pertumbuhan maksimum<br />

akan digunakan untuk menentukan waktu penggandaan biomassa setelah<br />

ditumbuhkan dengan menggunakan perlakuan pupuk yang berbeda. Pengukuran<br />

biomassa dilakukan dengan pengambilan contoh secara acak.<br />

Pada pengambilan contoh <strong>Hydrodictyon</strong>, bingkai transek dimasukkan pada<br />

masing-masing kolam. Sebanyak tiga buah bingkai transek diletakkan pada tiap<br />

kolam secara acak. Tiap pengambilan contoh, diambil satu buah bingkai transek<br />

dari masing-masing kolam kemudian alga yang berada di sekitar bingkai transek<br />

diambil dengan menggunakan pinset dan dikeringkan di saringan plankton net.<br />

Biomassa yang dimaksud adalah berat basah dan berat kering dari alga<br />

berfilamen. Berat basah alga ini diukur dengan menimbang berat masing-masing<br />

alga yang sebelumnya alga dikeringkan dengan saringan plankton net agar air di<br />

luar sel alga berkurang. Berat kering dari alga berfilamen dapat diukur dengan<br />

cara alga yang telah ditimbang berat basahnya diletakkan pada alumunium foil.<br />

Sebelumnya alumunium foil ditimbang terlebih dahulu untuk mengetahui berat<br />

dari alumunium foil sebelum ditambah oleh alga. Kemudian alga pada<br />

alumunium foil dimasukkan ke dalam oven listrik dengan suhu 105 0 C selama<br />

lebih kurang satu jam. Setelah satu jam, alga dimasukkan ke dalam desikator<br />

selama 30 menit. Setelah dari desikator, alga pada alumunium foil ditimbang<br />

13

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!