02.07.2013 Views

Evaluasi Akhir Bab

Evaluasi Akhir Bab

Evaluasi Akhir Bab

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

(2) hutan rawa gambut berupa hutan bakau di bagian timur Sumatera;<br />

(3) hutan rawa air tawar di Provinsi Lampung;<br />

(4) bermacam-macam vegetasi di pantai barat Sumatera, misalnya<br />

meranti-merantian, keruing, dan rotan.<br />

2) Flora di Kalimantan<br />

Flora di Kalimantan memiliki kesamaan dengan flora di Sumatera. Flora<br />

di Kalimantan terdiri atas hutan darat tanah rendah, pohon merantimerantian,<br />

hutan gambut, hutan mangrove, dan hutan hujan tropis. Selain<br />

itu tumbuh rotan, bunga anggrek, dan tumbuhan endemik.<br />

b. Flora di Daerah Peralihan<br />

Jumlah flora di Sulawesi sekitar 4.222 jenis. Flora tersebut berkerabat<br />

dengan flora wilayah kering di Filipina, Maluku, Nusa Tenggara, dan Jawa.<br />

Jenis tumbuhan pantai, dataran rendah, dan ultra basis mirip dengan flora<br />

Irian. Tumbuhan gunung pada ketinggian 1.000 m atau lebih mirip dengan<br />

jenis tumbuhan di Kalimantan. Flora Sulawesi, terdiri atas berikut ini.<br />

1) Flora pegunungan, berasal dari dua sumber, yaitu sumber setempat<br />

(autokton) dan dari luar daerah (alokton).<br />

2) Pantai-pantai berbatu karang, hamparan lumpur, hutan bakau dan<br />

vegetasi di pantai berbatu dan berpasir, nipah, serta tumbuhan mangrove.<br />

3) Habitat-habitat air tawar kebanyakan miskin zat-zat hara. Akibatnya,<br />

habitat air tawar tidak berkembang biak.<br />

4) Hutan dataran rendah, mempunyai jumlah jenis pohon yang terbanyak<br />

dari semua tipe hutan. Akan tetapi, hutan ini hanya mempunyai tujuh<br />

jenis yang tergolong meranti-merantian (suku Dipterocarpaceae).<br />

Flora di Sulawesi ada yang berasal dari Nusa Tenggara dan Jawa. Hal<br />

ini membuktikan bahwa Selat Makassar pernah terbuka untuk masuknya<br />

flora dari kedua wilayah itu.<br />

c. Flora di Daerah Paparan Sahul<br />

Keanekaragaman flora di setiap paparan ditentukan oleh faktor<br />

lingkungan setempat. Flora di daerah Papua atau Irian, antara lain sebagai<br />

berikut.<br />

1) Hutan hujan tropis dengan ciri-ciri pohon-pohonnya tinggi, berdaun<br />

lebar, di bawahnya tumbuh pohon-pohon yang membelit, tumbuhtumbuhannya<br />

heterogen, dan hutannya lebat.<br />

Fenomena Biosfer dan Antroposfer 13

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!