02.07.2013 Views

teknik_pemeliharaan_dan_sistem_perbaikan_elektr.. - Bursa Open ...

teknik_pemeliharaan_dan_sistem_perbaikan_elektr.. - Bursa Open ...

teknik_pemeliharaan_dan_sistem_perbaikan_elektr.. - Bursa Open ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Prinsip Pelacakan Kerusakan / Kegagalan<br />

2.3.3.Pertimbangan Biaya Keandalan<br />

Titik<br />

Biaya<br />

Teren<br />

dah<br />

Biaya<br />

Biaya Pemilikan<br />

Total<br />

Produksi<br />

Desain<br />

Perbaikan Dalam<br />

Garansi<br />

Keandalan Optimum Keandalan<br />

GC Loveday,1980, 22<br />

BIAYA PRODUKSI<br />

BIAYA MODAL<br />

BIAYA OPERASI<br />

&<br />

PEMELIHARAAN<br />

Titik<br />

Biaya<br />

Teren<br />

dah<br />

Setelah beberapa tahun kemudian,<br />

biaya operasi <strong>dan</strong> <strong>pemeliharaan</strong><br />

sering kali melebihi<br />

biaya modal, karena untuk<br />

mempertahankan keandalan<br />

diperlukan biaya yang sangat<br />

tinggi.<br />

Hubungan antara biaya <strong>dan</strong><br />

keandalan dapat dilihat pada<br />

Gambar 2.28 a <strong>dan</strong> 2.28 b.<br />

Biaya<br />

Biaya Total<br />

Operasi<br />

a b<br />

Harga Beli<br />

Perawatan Dsb<br />

Keandalan Optimum Keandalan<br />

Gambar 2.28: a. Biaya Manufaktur Terhadap Keandalan<br />

b. Biaya Pemilikan Terhadap Keandalan<br />

Gambar 2.28a memperlihatkan pada biaya terendah (breakdown cost)<br />

sepanjang pembuatan, jika keandalan diperbaiki, biaya produksi <strong>dan</strong><br />

perancangan naik, sementara biaya <strong>perbaikan</strong> <strong>dan</strong> penggantian gratis<br />

selama garansi turun. Perlu dicatat, bahwa grafik tersebut mempunyai<br />

titik biaya terendah. Dengan kata lain, suatu pabrik yang memproduksi<br />

produk dengan keandalan rendah mungkin akan mudah tersisih dalam<br />

bisnis, karena biaya yang harus dikeluarkan untuk menghasilkan produk<br />

secara total akan sangat tinggi. Gambar 2.28.b merupakan jumlah dari<br />

biaya pembelian <strong>dan</strong> biaya perawatan. Biaya tersebut akan menurun<br />

dengan semakin baiknya keandalan. Grafik biaya pemilikan total juga<br />

mempunyai titik minimum, walaupun titik tersebut berada di sebelah<br />

kanan titik biaya minimum manufaktur. Jadi, pelanggan akan lebih<br />

memilih keandalan yang lebih baik dengan membayar harga untuk<br />

keandalan tersebut daripada mengharapkan suatu pabrik untuk<br />

menyediakan instrumen yang andal.<br />

54

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!