12.07.2015 Views

Upaya-Lembaga-Pemasyarakatan-Dalam-Mencegah-Narapidana-Melarikan-Diri-:-studi-di-Lembaga-Pemasyarakatan-Klas-I-Lowokwaru-Malang

Upaya-Lembaga-Pemasyarakatan-Dalam-Mencegah-Narapidana-Melarikan-Diri-:-studi-di-Lembaga-Pemasyarakatan-Klas-I-Lowokwaru-Malang

Upaya-Lembaga-Pemasyarakatan-Dalam-Mencegah-Narapidana-Melarikan-Diri-:-studi-di-Lembaga-Pemasyarakatan-Klas-I-Lowokwaru-Malang

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

tata tertib yang berlaku <strong>di</strong>dalam lembaga pemasyarakatan, yang <strong>di</strong>kaitkan dengansesuatu tindakan tata tertib bagi mereka yang telah melanggar peraturan itu. 36Sedangkan menurut An<strong>di</strong> Hamzah, pidana penjara adalah bentuk pidanayang berupa kehilangan kemerdekaan. Pidana kehilangan kemerdekaan bukanhanya dalam bentuk pidana penjara tetapi juga berupa pengasingan. 37Berdasarkan uraian <strong>di</strong>atas, pada prinsipnya pidana penjara berkaitandengan pidana perampasan kemerdekaan yang dapat memberikan cap jahat dandapat menurunkan derajat dan harga <strong>di</strong>ri manusia apabila seseorang <strong>di</strong>jatuhihukuman pidana penjara. Adapun pengaturan pidana penjara terdapat <strong>di</strong>dalam :1. <strong>Dalam</strong> Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP)Pidana penjara adalah seumur hidup atau selama waktu tertentu (Pasal 12ayat (1) KUHP). Pidana penjara selama waktu tertentu paling pendek adalahsatu hari dan paling lama lima belas tahun berturut-turut (Pasal 12 ayat (2)KUHP). Pidana penjara selama waktu tertentu sekali-kali tidak boleh lebih daridua puluh tahun (Pasal 12 ayat (4) KUHP). Batas dua puluh tahun harus<strong>di</strong>pandang sebagai batas absolut, karena orang-orang berapapun umurnya yangmenjalani pidana penjara 20 tahun tanpa terputus-putus kemungkinan besarakan kehilangan kemampuan dan kesiapan untuk kembali menjalani kehidupanbebas.Pidana penjara seumur hidup dapat <strong>di</strong>ubah menja<strong>di</strong> pidana sementara waktu,berdasarkan Pasal 9 Keputusan Presiden RI Nomor 174 Tahun 1999 TentangRemisi menyatakan bahwa : 3836PAF Lamintang, Hukum Penitensier Indonesia. Armico, Bandung 1988. Hal.6937An<strong>di</strong> Hamzah, Sistem Pidana dan Pemidanaan Indonesia. Jakarta, 1993. Hal.36-3738Keputusan Presiden Nomor 174 Tahun 1999 tentang Remisi

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!