13.07.2015 Views

REVIEW: Ellagitanin; Biosintesis, Isolasi, dan Aktivitas Biologi

REVIEW: Ellagitanin; Biosintesis, Isolasi, dan Aktivitas Biologi

REVIEW: Ellagitanin; Biosintesis, Isolasi, dan Aktivitas Biologi

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

28Biofarmasi 1 (1): 25-38, Pebruari 2003senyawa <strong>dan</strong> tumbuhannya. Oleh karena itu, penelitianbiosintesis ellagitanin sekarang mengalamiperkembangan, tidak hanya difokuskan pada beberapajenis tumbuhan di atas, namun sudah semakinmeluas.Jalur biosintesis ellagitanin, terdiri atas tiga tahapanreaksi. Tahap pertama adalah pembentukanasam galat (1), sebagai penyusun struktur primerellagitanin (Gambar 1). Tahap ini diawali dari jalurshikimat (8) yang membentuk dua arah reaksisintesis asam galat. Arah pertama melaluipembentukan L-fenilalanin (10) dengan perantaraarogenate (9). Pembentukan asam sinamat dari L-fenilalanin (10) dihalangi oleh enzim L-AOPP (L-2-aminooxy-3-phenylpropionic acid), <strong>dan</strong> reaksidiarahkan pada senyawa kafeat (11). Arah reaksikedua melalui pembentukan 3-dehidroshikimat (12)yang mengalami hidrogenasi pada atom C ke-3sehingga terbentuk asam galat (Gross, 1992).Tahap kedua adalah pembentukan pentagalloilglukosayang diawali oleh reaksi asam galat(1) dengan uridin 5-difosfat glukosa (15) untukmembentuk -glukogallin (16) (Gambar 2). Denganpenambahan 4 molekul galloil, -glukogallin diubahmenjadi 1,2,3,4,6-pentagalloilglukosa (17). Empatmolekul galloil menggantikan atom H pada empatgugus hidroksil. Proses penggantian atom Htersebut dinamakan reaksi galloilasi. Reaksi iniberurutan mulai dari gugus hidroksil ke-1, lalu ke-6,ke-2, ke-3, <strong>dan</strong> yang terakhir ke-4. Reaksi ini membutuhkanenzim galloiltransferase (Gross, 1992).Tahap terakhir merupakan tahap yang secaralangsung menuju ke pembentukan senyawasenyawagolongan ellagitanin (Gambar 2). Sepertitelah disebutkan sebelumnya, biosintesis senyawaellagitanin berbeda-beda tergantung jenis senyawa<strong>dan</strong> jenis tumbuhan penghasilnya. Senyawaellagitanin dihasilkan dari oksidasi (atau lebihtepatnya dehidrogenasi/pelepasan atom H darigugus OH) pentagalloilglukosa. Residu sederhanayang dihasilkan dari proses dehidrogenasi dua grupgalloil dari pentagalloilglukosa adalah HHDP (2).Dehidrogenasi yang terjadi diikuti dengan reaksiperangkaian (coupling) antar atom C dua gugusgalloil. Gallotanin yang mengalami oksidasiperangkaian C-C <strong>dan</strong> C-O pada gugus galloil yangberdekatan menghasilkan ellagitanin (Gross, 1992).EKSTRAKSI DAN ISOLASIELLAGITANINBahan tumbuhanPada prinsipnya, semua bagian jaringantumbuhan penghasil ellagitanin dapat digunakansebagai sumber ekstrak ellagitanin, namun jenis<strong>dan</strong> kadar pada setiap jaringan cenderung berbedabeda.Dalam menentukan bagian tumbuhan yangakan diekstraksi, perbandingan kadar senyawa padasetiap jaringan perlu dipertimbangkan. Selain itu,umur jaringan juga perlu diperhatikan. Umumnya,jaringan tua memiliki kandungan metabolitsekunder lebih banyak daripada jaringan muda.Tanin dapat diekstraksi dari seluruh bagiantumbuhan, meliputi daun, cabang, batang, akar,<strong>dan</strong> buah (Scalbert, 1991). Bagian yang kaya akantanin, berbeda-beda tergantung jenis tumbuhannya,misalnya pada Caesalpinia spinosa organ buahmemiliki kandungan tanin paling tinggi (Galvez etal. 1997), se<strong>dan</strong>gkan pada pohon oak (Quercus)kandungan tanin banyak terdapat di batang (Helm,2000). Umumnya ekstraksi tanin dilakukan daridaun <strong>dan</strong> batang tumbuhan. Jaringan yangdiekstrak dapat berupa jaringan segar maupun yangsudah kering. Untuk analisis, sebaiknya digunakanjaringan segar (Scalbert, 1992). Namun,ka<strong>dan</strong>gkala hal itu tidak memungkinkan karenajauhnya jarak pengambilan sampel denganlaboratorium. Untuk itu sampel tumbuhan dapatdibekukan, dikeringbekukan, atau dikeringanginkan.Metode kering-beku merupakan cara yang palingaman untuk mencegah perubahan jaringan, yangberakibat pada perubahan kadar tanin. Metode inidilakukan dengan menggunakan nitrogen cair.Jika nitrogen cair tidak tersedia, maka alternatifyang mudah adalah dikeringanginkan. Titik uapsenyawa ellagitanin sangat tinggi, misalnya padalagerstroemin (5) di atas 250 0 C, namun prosespengeringan sebaiknya dilakukan pada suhu kamaratau kurang dari 40 0 C. Pada suhu lebih dari 40 0 Cdapat terjadi penurunan kadar <strong>dan</strong> ekstrakbilitastanin secara drastis. Jika pengeringan dilakukandalam ruang yang kelembabannya tinggi, makapenggunaan kipas angin sangat disarankan. Hal iniakan mempercepat proses pengeringan <strong>dan</strong>mencegah molekul air bereaksi dengan molekultanin melalui lukaluka pada jaringan.Ekstraksi <strong>dan</strong> <strong>Isolasi</strong>Senyawa tanin umumnya dapat larut denganpelarut dari polar sampai semipolar. Ekstraksi tanindari jaringan tumbuhan dilakukan denganmenggunakan pelarut aseton 70% atau metanol50% dalam air (FAO/IAEA, 2000). Lin et al. (2001)melakukan ekstraksi ellagitanin dari daun keringEuphorbia tirucalli dengan menggunakan pelarutaseton 60%. Se<strong>dan</strong>gkan Machado et al. (2002)berhasil melakukan ekstraksi ellagitanin dari kulitbuah delima segar (Punica granatum; Punicaceae)dengan etanol. Seperti yang dilakukan oleh Liu etal. (2001), jika menggunakan air sebagai pelarut,proses ekstraksi harus berlangsung pada kondisi airmendidih. Suhu panas dapat membantuekstrabilitas tanin terhadap pelarut air.Prosedur ekstraksi biasa tidak cukup untukmengisolasi ellagitanin. Proses ekstraksi umumnyadilakukan secara berulang <strong>dan</strong> bertahap. Seringkali, ekstraksi dengan aseton 70% dilakukan berulangsampai tiga kali <strong>dan</strong> dilanjutkan ke tahapanisolasi. Banyak pekerjaan isolasi ellagitaninmengharuskan penggunaan kromatografi kolomsebagai salah satu tahapan isolasi. <strong>Ellagitanin</strong> dapatterpisah dengan baik menggunakan kolom pemisahSephadex LH-20, MCI-gel CHP 20P, atau ODS-AQ.Metanol dengan konsentrasi bertingkat merupakaneluen yang baik untuk memperoleh ellagitanin.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!