02.07.2013 Views

B. Indonesia (Maryati)

B. Indonesia (Maryati)

B. Indonesia (Maryati)

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Kerjakan kegiatan berikut pada buku tugas!<br />

Carilah makna kata berikut dalam kamus!<br />

a. fakta<br />

b. sektor<br />

c. misionaris<br />

d. prasasti<br />

e. peziarah<br />

f. reboisasi<br />

g. dampak<br />

B. Menyampaikan Pengumuman<br />

Aspek: Berbicara<br />

Standar Kompetensi:<br />

2. Mengungkapkan pengalaman dan informasi melalui kegiatan bercerita<br />

dan menyampaikan pengumuman.<br />

Kompetensi Dasar:<br />

2.2. Menyampaikan pegumuman dengan intonasi yang tepat serta<br />

menggunakan kalimat-kalimat yang lugas dan sederhana.<br />

Pada pelajaran yang lalu, kalian telah berlatih menulis<br />

pengumuman. Kali ini kalian akan belajar menyampaikan<br />

pegumuman. Agar dalam menyampaikan pengumuman<br />

tersebut dapat dipahami dengan baik, kalian perlu melakukan<br />

langkah-langkah berikut.<br />

1. Memahami isi pengumuman<br />

Sebelum menyampaikan pengumuman, sebaiknya pahami<br />

terlebih dahulu sasaran yang dituju, tujuan, waktu, dan tempat.<br />

Contoh:<br />

Pengumuman ditujukan kepada siswa kelas III, agar<br />

berkumpul di aula pada jam istirahat I. Isi pengumuman<br />

tentang kunjungan ke Panti Asuhan.<br />

Pelajaran 5 Lingkungan Alam<br />

51

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!