29.01.2015 Views

Manajemen Perpustakaan - perpustakaan universitas riau

Manajemen Perpustakaan - perpustakaan universitas riau

Manajemen Perpustakaan - perpustakaan universitas riau

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

c. Kesempatan untuk menggunakan sarana, prasarana,<br />

dan fasilitas <strong>perpustakaan</strong> untuk menunjang kelancaran<br />

pelaksanaan tugas<br />

Di samping hak yang harus dimiliki oleh pustakawan itu,<br />

terdapat pula kewajiban yang harus dilaksanakan oleh<br />

pustakawan. Adapun kewajiban yang harus dipenuhi oleh<br />

pustakawan adalah :<br />

a. Memberikan layanan prima terhadap pemustaka<br />

b. Menciptakan suasana <strong>perpustakaan</strong> yang kondusif, dan<br />

c. Memberikan keteladanan dan menjaga nama baik<br />

lembaga dan kedudukannya sesuai dengan tugas dan<br />

tanggung jawabnya.<br />

(pasa 32)<br />

Pembentukan, Pembinaan, dan Pengembangan<br />

<strong>Perpustakaan</strong><br />

a. Pembentukan <strong>Perpustakaan</strong><br />

<strong>Perpustakaan</strong> perguruan tinggi dibentuk oleh instansi atau<br />

lembaga tertentu, yang menjadi atasan atau induk organisasi<br />

<strong>perpustakaan</strong> dalam rangka menunjang pencapaian visi dan misi<br />

lembaga tersebut. Istilah perguruan tinggi, bukan berarti bahwa<br />

<strong>perpustakaan</strong> tersebut harus selalu milik perguruan tinggi negeri.<br />

Tetapi bisa saja bersifat swasta, seperti perguruan tinggi swasta<br />

atau yayasan. Pembentukan <strong>perpustakaan</strong> itu mesti sejalan dengan<br />

keberadaan lembaga induknya. Apalagi <strong>perpustakaan</strong> yang<br />

dibentuk oleh lembaga swasta yang bersifat business oriented<br />

sehingga perhitungan untung-rugi menjadi pertimbangan utama.<br />

Meskipun <strong>perpustakaan</strong> bersifat fasilitatif sosial umum namun visi<br />

dan misinya tetap mendukung lembaga induknya, dan perlu diingat<br />

bahwa <strong>perpustakaan</strong> tidak berdiri sendiri.<br />

11

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!