12.07.2015 Views

Mengelola HIV/AIDS Di Tempat Kerja - HIV/AIDS Program

Mengelola HIV/AIDS Di Tempat Kerja - HIV/AIDS Program

Mengelola HIV/AIDS Di Tempat Kerja - HIV/AIDS Program

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Perkembangan <strong>HIV</strong> — Dari <strong>HIV</strong> sampai <strong>AIDS</strong>Pengujian <strong>HIV</strong> saat ini hanya menguji antibodi terhadap virus, bukan <strong>HIV</strong>-nya sendiri. Mungkin dibutuhkan waktu hinggatiga bulan untuk menghasilkan antibodi, yang disebut sebagai “periode jendela”. Jika Anda diuji dalam periode jendelahasilnya mungkin negatif padahal, sebenarnya, Anda mengidap virus tersebut.• Replikasi virus dapat terjadi dalam 2 sampai 72 jam setelah paparan.• Beberapa orang melaporkan gejala “seperti flu” setelah terinfeksi, tetapi banyak yang tidak menunjukkan gejala apapun. Periode antara infeksi dan ketika seseorang menjadi sakit berbeda-beda dari satu orang ke orang yang lain, tetapitanpa intervensi pengobatan bagi sebagian besar orang dalam waktu 5 sampai 10 tahun. Selama masa ini, banyakorang tidak mengira mereka mengidap <strong>HIV</strong>.• Status kesehatan seseorang menentukan berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk menunjukkan gejala dan gangguankekebalan. Penyakit terkait <strong>HIV</strong> dan yang menentukan <strong>HIV</strong> adalah infeksi yang sangat umum termasuk pneumonia,TBC, beberapa jenis kanker. Saat ini ada lebih dari 40 penyakit yang dianggap terkait dengan <strong>HIV</strong>. Sering disebutsebagai “infeksi oportunis”.• Setelah seseorang mulai sakit, tanpa pengobatan biasanya mereka akan meninggal dalam 18 bulan hingga 2 tahun.Singkatnya setelah seseorang sakit baru disebut mengidap <strong>AIDS</strong>.• Dengan pengobatan yang tersedia orang dapat tetap sehat selama bertahun-tahun — mungkin 20 – 30. Bahkan jikaseseorang sakit dengan penyakit terkait <strong>HIV</strong>, dengan keberhasilan pengobatan saat ini mereka dapat pulih daripenyakitnya dan secara teknis tidak lagi mengidap <strong>AIDS</strong>. Sebelum pengobatan perkembangannya hanya satu arah<strong>HIV</strong> – <strong>AIDS</strong> – KEMATIAN.• Sekarang dengan pengobatan yang sesuai dimungkinkan dan umum bagi seseorang untuk sembuh dari penyakitnyadan oleh karena itu tidak lagi mengidap <strong>AIDS</strong>. Namun, dia masih mengidap <strong>HIV</strong>.• Oleh karena itu di negara barat yang kaya di mana pengobatan tersedia, dokter lebih sedikit berbicara tentang <strong>AIDS</strong>dan lebih banyak tentang penyakit terkait <strong>HIV</strong>. Istilah <strong>AIDS</strong> masih dihubungkan dengan kematian, maka tidak banyakdisukai atau digunakan lagi.• Namun di negara-negara di mana pengobatan tidak tersedia, orang masih meninggal karena <strong>AIDS</strong>.- 28 -

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!