12.07.2015 Views

Sistem Kesehatan Nasional (SKN) 2009 - Dinkes Sulsel

Sistem Kesehatan Nasional (SKN) 2009 - Dinkes Sulsel

Sistem Kesehatan Nasional (SKN) 2009 - Dinkes Sulsel

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

4. PrinsipPengadaan SDM <strong>Kesehatan</strong> adalah upaya yangmeliputi pendidikan tenaga kesehatan dan pelatihanSDM <strong>Kesehatan</strong> untuk memenuhi kebutuhanpembangunan kesehatan.Pendayagunaan SDM <strong>Kesehatan</strong> adalah upayapemerataan dan pemanfaatan serta pengembanganSDM <strong>Kesehatan</strong>.Pembinaan dan pengawasan SDM <strong>Kesehatan</strong>adalah upaya untuk mengarahkan, memberikandukungan serta mengawasi pengembangan danpemberdayaan SDM <strong>Kesehatan</strong>.a. Adil dan Merata serta DemokratisPemenuhan ketersediaan SDM <strong>Kesehatan</strong> keseluruh wilayah Indonesia harus berdasarkanpemerataan dan keadilan sesuai dengan potensidan kebutuhan pembangunan kesehatan sertadilaksanakan secara demokratis, tidak diskriminatifdengan menjunjung tinggi hak asasi manusia, nilaikeagamaan, nilai budaya dan kemajemukanbangsa.b. Kompeten dan BerintegritasPengadaan SDM <strong>Kesehatan</strong> melalui pendidikandan pelatihan yang sesuai standar pelayanan danstandar kompetensi serta menghasilkan SDM yangmenguasai IPTEK, profesional, beriman, bertaqwa,mandiri, bertanggung jawab dan berdaya saingtinggi.51

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!