13.01.2019 Views

CAT TWK Tes Wawasan Kebangsaan

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>TWK</strong><br />

<strong>Tes</strong> <strong>Wawasan</strong> <strong>Kebangsaan</strong><br />

<strong>Tes</strong> <strong>Wawasan</strong> kebangsaan (<strong>TWK</strong>) merupakan, salah satu <strong>Tes</strong> Kompetensi<br />

Dasar yang wajib diikuti oleh para peserta dalam uji seleksi penerimaan<br />

CPNS. Tujuan diberlakukannya <strong>Tes</strong> <strong>Wawasan</strong> <strong>Kebangsaan</strong> adalah untuk<br />

menguji kemampuan penguasaan materi kebangsaan Indonesia dari para<br />

peserta tes yang terdiri atas Pancasila, UUD 1945, Bhineka Tunggal Ika,<br />

dan Negara Kesatuan Republik Indonesia, yang meliputi:<br />

a. Sistem testa negara Indonesia, baik pada pemerintah pusat maupun<br />

pemerintah daerah.<br />

b. Sejarah perjuangan bangsa.<br />

c. Peranan Bangsa Indonesia dalam tatanan regional maupun global.<br />

d. Kemampuan berbahasa Indonesia secara baik dan benar.<br />

PANCASILA<br />

Pancasila adalah ideologi dasar bagi negara Indonesia. Kata Pancasila terdiri<br />

dari dua kata yang diambil dari bahasa Sanskerta, yaitu panca yang berarti<br />

lima dan sila yang berarti prinsip atau asas. Pancasila merupakan rumusan<br />

dan pedoman kehidupan berbangsa dan bernegara bagi seluruh rakyat<br />

Indonesia.<br />

Lima sendi utama penyusun Pancasila atau yang biasa dikenal dengan lima<br />

sila dalam Pancasila adalah:<br />

1. Ketuhanan Yang Maha Esa.<br />

2. Kemanusiaan yang adil dan beradab.<br />

3. Persatuan Indonesia.<br />

4. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam<br />

permusyawaratan/perwakilan.<br />

5. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.<br />

Kelima sila tersebut tercantum pada paragraf ke-4 Preambule (Pembukaan)<br />

Undang-undang Dasar 1945.<br />

Meskipun terjadi perubahan kandungan dan urutan lima sila Pancasila yang<br />

berlangsung dalam beberapa tahap selama masa perumusar Pancasila pada<br />

tahun 1945, tanggal 1 Juni diperingati sebagai hari lahirnya Pancasila.<br />

SEJARAH PERUMUSAN<br />

Perumuskan Pancasila sebagai dasar negara yang resmi diawali dari usulan-<br />

DIGITAL PROJECT #2201410001<br />

III-2

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!