13.01.2019 Views

CAT TWK Tes Wawasan Kebangsaan

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Istilah<br />

Contoh:<br />

• kencingdiganti dengan kata ke belakang<br />

• bodohdiganti dengan kurangpandai<br />

Misal: Maaf, Pak, saya akan ke belakang sebentar.<br />

Istilah adalah kata atau gabungan kata yang secara cermat mengungkapkan<br />

suatu konsep, proses, keadaan atau sifat yang khas dalam bidang tertentu.<br />

Perangkat peraturan pembentukan istilah dan istilah yang dihasilkannya<br />

disebut tata istilah. Adapun, perangkat peraturan penamaan beberapa cabang<br />

ilmu dan nama yang digunakan secara umum bahasa disebut istilah umum,<br />

misalnya:<br />

• metabolism istilah biologi<br />

• natrium kloridanama zat kimia<br />

• diagnosis istilah khusus kedokteran<br />

• daya istilah umum<br />

TATA KALIMAT<br />

Ilmu yang mempelajari kalimat disebut sintaksis. Yang menjadi objek<br />

penelitian sintaksis adalah frasa, klausa, kalimat, dan wacana.<br />

Frasa (Kelompok Kata)<br />

Frasa atau kelompok kata adalah gabungan dua kata atau lebih yang<br />

membentuk satu kesatuan, tetapi tidak membentuk Subjek — Predikat dan<br />

tidak membentuk makna baru. Bentuk baru itu tidak menimbulkan makna<br />

yang berbeda dengan makna kata sebelumnya. Misalnya dalam frasa: buku<br />

saya artinya tetap, yaitu buku milik saya. Berbeda dengan mata majemuk<br />

yang dapat menimbulkan makna baru, misalnya rumah sakit bukan<br />

bermakna rumah yang sakit.<br />

1. Macam-macam Frasa<br />

a. Frasa nominal yaitu frasa yang berintikan kata benda, misalnya<br />

rumah baru (inti atau yang diterangkan adalah rumah).<br />

b. Frasa verba yaitu frasa yang berintikan kata kerja, misalnya sudah<br />

pergi (berintikan kata kerja pergi).<br />

c. Frasa adjektiva yaitu frasa yang berintikan kata sifat, misalnya<br />

sangat baik (berintikan kata sifat baik).<br />

d. Frasa adverbia yaitu frasa yang tidak mempunyai inti, frasa ini<br />

hanyalah gabungan dua kata keterangan atau lebih, misalnya:<br />

sudah akan, hampir tidak.<br />

e. Frasa preposional yaitu frasa yang didahului kata depan dan frasa<br />

ini juga tidak mempunyai inti.<br />

2. Menurut tipe strukturnya frasa itu dapat dibagi menjadi:<br />

a. Frasa endosentris yaitu frasa yang salah satu atau kedua unsurnya<br />

DIGITAL PROJECT #2201410001<br />

III-64

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!