02.07.2013 Views

Kelas 1 Sma Biologi Ari Sulistyorini

Kelas 1 Sma Biologi Ari Sulistyorini

Kelas 1 Sma Biologi Ari Sulistyorini

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

76<br />

<strong>Biologi</strong> <strong>Kelas</strong> X<br />

hidup yang ditumpanginya karena dapat menimbulkan penyakit. Contoh<br />

penyakit yang disebabkan oleh bakteri ini, antara lain, kolera disebabkan<br />

oleh bakteri Vibrio cholerae, TBC disebabkan oleh bakteri Mycobacterium<br />

tuberculosis, disentri disebabkan oleh bakteri Shigella dysenterriae,<br />

sifilis disebabkan oleh bakteri Treponema pallidum, dan radang paruparu<br />

(pneumoniae) disebabkan oleh bakteri Diplococcus pneumoniae.<br />

Penularan penyakit yang disebabkan oleh bakteri dapat melalui makanan,<br />

minuman, pernapasan, ataupun kontak langsung dengan penderita, baik<br />

secara langsung maupun tidak langsung.<br />

2) 2) 2) 2) 2) Bakteri Bakteri Bakteri Bakteri Bakteri Autotrof Autotrof Autotrof Autotrof Autotrof<br />

Bakteri autotrof adalah bakteri yang dapat membuat makanannya<br />

sendiri. Berdasarkan asal energi yang digunakan, bakteri autotrof dapat<br />

dibedakan menjadi dua, yaitu bakteri yang bersifat kemoautotrof dan<br />

bakteri yang bersifat fotoatotrof.<br />

Bakteri kemoautotrof adalah bakteri yang membuat makanannya<br />

dengan bantuan energi yang berasal dari reaksi-reaksi kimia, misalnya,<br />

proses oksidasi senyawa tertentu. Contohnya, bakteri nitrit dengan<br />

mengoksidkan NH , bakteri nitrat dengan mengoksidkan HNO , bakteri<br />

3 2<br />

belerang dengan mengoksidkan senyawa belerang, Nitosococcus, dan<br />

Nitrobacter.<br />

Bakteri fotoautotrof adalah bakteri yang membuat makanannya<br />

dengan bantuan energi yang berasal dari cahaya matahari. Bakteri ini<br />

adalah bakteri yang mengandung zat warna hijau sehingga dapat<br />

melakukan fotosintesis, seperti tumbuhan hijau. Contohnya bakteribakteri<br />

yang mempunyai zat warna, antara lain, dari golongan<br />

Thiorhodaceae (bakteri belerang berzat warna).<br />

b. Berdasarkan Kebutuhan Oksigennya<br />

Berdasarkan kebutuhan oksigennya, bakteri dapat dibedakan<br />

menjadi bakteri aerob dan bakteri anaerob.<br />

1) 1) 1) 1) 1) Bakteri Bakteri Bakteri Bakteri Bakteri Aerob Aerob Aerob Aerob Aerob<br />

Bakteri aerob adalah bakteri yang hidupnya memerlukan oksigen<br />

bebas. Bakteri yang hidup secara aerob dapat memecah gula menjadi<br />

air, CO 2 , dan energi. Bakteri aerob secara obligat adalah bakteri yang<br />

mutlak memerlukan oksigen bebas dalam hidupnya, misalnya, bakteri<br />

Nitrosomonas.<br />

2) 2) 2) 2) 2) Bakteri Bakteri Bakteri Bakteri Bakteri Anaerob Anaerob Anaerob Anaerob Anaerob<br />

Bakteri anaerob adalah bakteri yang dapat hidup tanpa oksigen<br />

bebas, misalnya, bakteri asam susu, bakteri Lactobacillus bulgaricus,<br />

dan Clostridium tetani. Akan tetapi, jika bakteri tersebut dapat hidup<br />

tanpa kebutuhan oksigen secara mutlak atau dapat hidup tanpa adanya<br />

oksigen, bakteri itu disebut bakteri anaerob fakultatif.<br />

Tugas<br />

1. Carilah informasi dari media lain (internet, majalah, atau koran)<br />

tentang bakteri saprofit dan bakteri parasit. Catat contoh-contoh<br />

bakterinya! Apakah di antara contoh itu dapat menimbulkan<br />

penyakit? Hasilnya diskusikan dengan teman dan gurumu!<br />

2. Mengapa penderita tetanus lukanya tidak boleh ditutup?<br />

Hubungkan dengan cara hidup bakteri dalam memperoleh energi.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!