10.07.2015 Views

NILAI PENDIDIKAN DALAM KUMPULAN CERPEN ... - Andy Nuriman

NILAI PENDIDIKAN DALAM KUMPULAN CERPEN ... - Andy Nuriman

NILAI PENDIDIKAN DALAM KUMPULAN CERPEN ... - Andy Nuriman

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

32Selain itu anak Emak juga sering membantu tokoh Sri ketika musim hajitiba, Sri anak Juragan Haji selalu meminta Zein untuk menemaninyaketiak berbelanja untuk acara persiapan ratiban di rumahnya nanti.Tokoh Emak dalam cerpen ini juga berhubungan sebagai seorangibu dengan tokoh Zein, saat itu Zein sedang asyik merayapi setiap jengkalbangunan mewah itu, tiba-tiba Emak menghampiri Zein menanyakan halhaltentang tanah suci pada Zein. Hal ini digambarkan dalam kutipankutipanberikut ini.Emak menundukkan kepala, merayapi daster batik kusam yangdipakainya. Tidak lama, sebab satu pikiran mencerahkan wajahperempuan itu lagi.“Masjidnya bagus di sono ya, Zein? Lampunya banyak,” Makterkekeh.“Eh, berape sekarang ongkosnya, Zein?”“ONH biasa atau Plus, Mak?” Emak ketawaBeberapa giginya ompong telihat.“Kagak usah plus-plusan. Mak kagak ngerti”“Kalo kagak salah tiga ribu lima ratusan.”“Murah itu!”Kali ini Zein tertawa“Pakai dolar itu, Mak. Kalau dirupiahin mah tiga puluh limajutaan.” Suara riang Emak meredup,” Dulu kita punya tanah. Tapi,keburu dijual waktu Bapak sakit.Beberapa saat Emak hanya menghela napas panjang. Suaranyakemudian terdengar seperti bisikan. “Emak pengin naik haji, Zein.Pengin. (Nadia, 2009 : 7).Kutipan di atas menggambarkan bahwa Emak memiliki angananganyang begitu besar bisa naik haji. Emak dengan kepolosannya selalubertanya pada Zein tentang ongkos naik haji, sampai keindahan tanah suciyang benar-benar sudah terbayang dalam angan-angan Emak. Emakdengan suara yang lirih diliputi kesedihan dan kerinduan akan tanah sucimenyampaikan keinginannya itu pada Zein, kalau ia benar-benar ingin

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!