04.09.2015 Views

LEMBAR BERITA

LEMBAR BERITA

LEMBAR BERITA

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Kegiatan Utama<br />

Kesehatan Ibu dan Anak (KIA)<br />

Keluarga Berencana (KB)<br />

Imunisasi<br />

Gizi<br />

Pencegahan dan penanggulangan diare<br />

Sasaran posyandu adalah seluruh masyarakat,<br />

utamanya bayi, anak balita, ibu hamil, ibu<br />

melahirkan, ibu nifas, dan ibu menyusui,<br />

pasangan usia subur.<br />

Fungsi Posyandu<br />

Wadah pemberdayaan masyarakat dalam alih<br />

informasi dan keterampilan dari petugas<br />

kepada masyarakat dan sesama masyarakat<br />

untuk mempercepat penurunan Angka<br />

Kematian Ibu (AKI) dan Angka Kematian<br />

Bayi (AKB)<br />

Wadah untuk mendekatkan pelayanan<br />

kesehatan dasar, terutama berkaitan dengan<br />

penurunan AKI dan AKB<br />

Tempat<br />

Penyelenggaraan kegiatan posyandu<br />

sebaiknya berada pada lokasi yang mudah<br />

dijangkau oleh masyarakat.<br />

Tempat penyelenggaraan tersebut dapat di<br />

salah satu rumah tangga, halaman rumah,<br />

balai desa/kelurahan, balai RW/RT/dusun,<br />

salah satu kios di pasar, atau salah satu<br />

ruangan perkantoran.<br />

Kegiatan Pengembangan/Tambahan<br />

Bina Keluarga Balita (BKB)<br />

Kelompok Peminat Kesehatan Ibu dan Anak<br />

(KP-KIA)<br />

Penemuan dini dan pengamatan penyakit<br />

potensial Kejadian Luar Biasa (KLB) misalnya<br />

ISPA, DBD, gizi buruk, polio, campak, difteri,<br />

pertusis, tetanus neonatorum<br />

Pengembangan Anak Usia Dini (PAUD)<br />

Usaha Kesehatan Gizi Masyarakat Desa<br />

(UKGMD)<br />

Penyediaan air bersih dan penyehatan<br />

lingkungan pemukiman (PAB – PLP)<br />

Program diversifikasi tanaman pangan dan<br />

pemanfaatan pekarangan, melalui taman obat<br />

keluarga (TOGA)<br />

Desa siaga<br />

Pos malaria desa (Posmaldes)<br />

Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga<br />

(UP2K), usaha simpan pinjam<br />

Penyelenggaraan Posyandu<br />

Kegiatan<br />

Rutin Posyandu diselenggarakan dan dimotori<br />

oleh kader Posyandu dengan bimbingan teknis<br />

dari Puskesmas dan sektor terkait.<br />

Kader<br />

Posyandu berjumlah minimal lima orang dalam<br />

satu Posyandu<br />

Waktu<br />

Buka Posyandu dilaksanakan sekurangnya satu<br />

hari dalam sebulan<br />

Kader bertugas mempersiapkan dan<br />

menyelengarakan kegiatan di hari buka Posyandu.<br />

Di luar hari buka Posyandu, kader membuat<br />

pencatatan dan pelaporan; melakukan tindak<br />

lanjut terhadap sasaran yang tidak datang dan<br />

membutuhkan penyuluhan lanjutan; melakukan<br />

kunjungan tatap muka ke tokoh masyarakat; dan<br />

menghadiri pertemuan rutin kelompok masyarakat<br />

atau organisasi keagamaan dalam rangka<br />

pengembangan Posyandu.<br />

4<br />

4

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!