03.05.2013 Views

BAB III RANCANGAN KERANGKA EKONOMI DAERAH DAN ...

BAB III RANCANGAN KERANGKA EKONOMI DAERAH DAN ...

BAB III RANCANGAN KERANGKA EKONOMI DAERAH DAN ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

11) Program pembangunan infrastruktur perdesaan; difokuskan<br />

pada kegiatan pembangunan pasar perdesaan dan<br />

rehabilitasi/pemeliharaan pasar pedesaan.<br />

12) Program Tanggap Darurat Jalan dan Jembatan, difokuskan<br />

pada kegiatan rehabilitasi jalan dalam kondisi tanggap darurat<br />

dan rehabilitasi jembatan dalam kondisi tanggap darurat.<br />

4. Urusan Perumahan<br />

a. Permasalahan<br />

1) Persentase rumah tangga yang menggunakan sumber daya<br />

listrik belum mencapai 100%. Indikasi ini mencerminkan,<br />

belum seluruh kelompok masyarakat Kota Surakarta mampu<br />

mengakses layanan sumber daya listrik;<br />

2) Masih banyaknya Rumah Tidak Layak Huni (RTLH)<br />

dikarenakan harga rumah kurang terjangkau;<br />

3) Masih ada kekurangan ketersediaan sarana air bersih dan<br />

sanitasi dasar perumahan terutama bagi masyarakat miskin;<br />

4) Masih ada kekurangan sarana dan prasarana pencegahan<br />

kebakaran, kuantitas dan kualitas sumberdaya manusia;<br />

5) Perlu pengelolaan area pemakaman terintegrasi dengan<br />

kebutuhan pengembangan kota.<br />

b. Sasaran<br />

1) Berkurangnya Rumah Tidak Layak Huni (RTLH);<br />

2) Meningkatnya ketersediaan rumah sederhana sehat, terutama<br />

bagi masyarakat berpenghasilan rendah;<br />

3) Meningkatnya ketersediaan sarana air bersih dan sanitasi<br />

dasar perumahan terutama bagi masyarakat miskin;<br />

4) Meningkatnya sarana dan prasarana pencegahan kebakaran,<br />

kuantitas dan kualitas sumber daya manusia;<br />

5) Meningkatnya jumlah area pemakaman yang terkelola dengan<br />

baik.<br />

c. Program dan Kegiatan<br />

Program dan kegiatan urusan perumahan tahun 2012 adalah<br />

sebagai berikut:<br />

1) Program pengembangan perumahan, difokuskan pada<br />

kegiatan penetapan kebijakan, strategis dan program<br />

perumahan; dan pembangunan sarana dan prasarana rumah<br />

sederhana sehat. Akses bagi masyarakat berpenghasilan<br />

RENCANA KERJA PEMBANGUNAN <strong>DAERAH</strong> KOTA SURAKARTA TAHUN 2012 <strong>BAB</strong> V- 10

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!